Tuesday 21st of January 2025
×

Cara Memperbaiki I/O Read Error pada Corel Draw dengan Cepat dan Mudah Semua Versi, Ternyata Penyebabnya Berasal dari Windows

Cara Memperbaiki I/O Read Error pada Corel Draw dengan Cepat dan Mudah Semua Versi, Ternyata Penyebabnya Berasal dari Windows

--

2. Perangkat Penyimpanan Tidak Tersambung

Cara selanjutnya jika belum berhasil adalah dengan melakukan pengecekkan pada perangkat penyimpanan. Caranya yaitu dengan melepas perangkat penyimpanan kemudian mencobanya kembali.


3. Update Driver

  • Klik 'Start', pada kolom pencarian ketikkan device manager.
  • Selanjutnya, cari 'Drive disk' dan klik kanan.
  • Klik 'Perbarui driver'.
  • Tunggu hingga prosesnya selesai.
  • Kemudian, mulai ulang (restart) laptop atau komputer.

Baca juga: Kode TV Toshiba Tabung Terbaru 2023, Dilengkapi dengan Tutorial Setting Paling Mudah

Baca juga: Bagaimana Cara Menghitung IPK di Excel? Berikut Tutorial Paling Mudahnya

Baca juga: Bagaimana Cara Mengatasi Ghost Touch iPhone? Begini Tutorial Mudah dan Dijamin 100% Berhasil

4. Perbaiki Kesalahan Disk

  • Untuk memperbaiki disk bisa dilakukan melalui command prompt dengan cara berikut:
  • Buka Command Prompt pada start atau dengan mengeklik 'Windows + R' untuk membuka jendela Run, lalu ketik cmd dan tekan 'Enter'.
  • Ketik chkdsk /f x: ganti huruf x dengan huruf yang sesuai dengan drive yang ingin di pindai. Lalu, tekan 'Enter'.
  • Setelah itu, ketik exit dan tekan 'Enter'.

5. Format Hardrive

Apabila langkah-langkah diatas tetap tidak bisa, langkah terakhir kamu bisa melakukan format pada Hardrive.

Itulah beberapa cara yang bisa kamu gunakan untuk membenari I/O Read Error pada pesan CorelDraw. Jadi, pesan tersebut muncul ternyata berasal dari komputer atau laptop, bukan dari aplikasi CorelDraw sendiri.

Sumber:

UPDATE TERBARU