Friday 24th of January 2025
×

Skema Warna Kabel Pengapian RX King, Dilengkapi dengan Gambar Diagram

Skema Warna Kabel Pengapian RX King, Dilengkapi dengan Gambar Diagram

--

Baca juga: Tips Menghindari Pinjol Ilegal yang Sebar Data Pribadi Nasabah atau Kreditur, Jangan Sampai Kegocek

Baca juga: Link Baca A Tipsy Marriage Proposal for the Emperor Chapter 11 Bahasa Indonesia, Kusir Baru Kereta Istana


Baca juga: Tips dan Trik Agar Tidak Nyasar di Tunjungan Plaza Surabaya, Shopping Aman Tanpa Was Was!

Berdasarkan beberapa sumber, berikut ini adalah jalur pengapian RX King:

Penjelasan Warna kabel:

  • W/G : putih/hijau.
  • Bl/R : hitam/merah.
  • Bl : hitam.
  • Y/R : kuning/hitam.
  • Bl/W : hitam/putih.
  • W : putih.
  • O : orange.
  • R : merah.

Artinya yaitu sebagai berikut:

• W/G putih/hijau yaitu kabel pulser yang menuju ke CDI, jika pengapian hilang, anda harus memastikan part ini bekerja. Cara pengecekan bisa menggunakan multitester atau bisa menggunakan lampu led.

• Bl/R kabel hitam/merah ini adalah spul pengapian menuju ke CDI, kabel ini harus memercikan api saat kita selah atau engkol mesin nya.

• Bl seperti pada umumnya motor yamaha, kabel hitam adalah massa body.

Sumber:

UPDATE TERBARU