Friday 24th of January 2025
×

Cara Agar Tidak Telat Bayar Kredivo yang Bisa Berakibat Fatal Sampai Sebar Data Pribadi ke DC

Cara Agar Tidak Telat Bayar Kredivo yang Bisa Berakibat Fatal Sampai Sebar Data Pribadi ke DC

--

5. Jatuh Tempo Pembayaran Kredivo

Usai mengetahui berbagai resiko telat bayar Kredivo, Anda harus lebih cermat dalam memahami tanggal jatuh tempo yang diberikan. Setiap transaksi mungkin akan memiliki tanggal jatuh tempo yang berbeda. Untuk itu sebaiknya Anda mengingatnya dengan baik.


Baca juga: Cara Agar Pinjol Tidak Sebar Data, Pakai 7 Tips Ini Dijamin Data Pribadi Kamu Aman

Baca juga: Resiko Gagal Bayar Pinjol Dana Rupiah yang Akan Diterima, Bunga Pinjaman Bisa Berlipat-lipat!

Baca juga: Pengalaman Galbay Pinjol Pinjam Duit Sampai Diburu DC Hingga Bayar Utang

Cara Agar Tidak Telat Bayar Kredivo

1. Memperhatikan Jangka Waktu Pembayaran Kembali

Jangka waktu pembayaran kembali dihitung 30 hari sejak transaksi dilakukan. Perhitungan dilakukan sesuai dengan hari kalender termasuk hari libur. Meskipun kamu menggunakan fasilitas cicilan, namun tetap saja jangka waktu dihitung 30 hari mulai dari transaksi. Karena kamu harus membayar cicilan setiap bulan pada tanggal yang sudah ditetapkan selama jangka waktu tertentu. 

2. Mengingat Tanggal Jatuh Tempo

Kamu harus mengingat dengan baik kapan tanggal jatuh tempo pembayaran tagihan agar tidak telat bayar. Hitunglah jatuh tempo 30 hari setelah kamu menyelesaikan transaksi. Hitung semua hari libur agar kamu bisa menetapkan jatuh tempo pembayaran dengan tepat. 

3. Pastikan Memiliki Dana Untuk Melakukan Pembayaran Kembali

Pastikan kamu memiliki dana untuk melakukan pembayaran kembali. Hal tersebut harus dipertimbangkan dengan baik agar tidak telat membayar. Jangan pernah menggunakan Kredivo jika belum mengetahui sumber dana untuk membayarnya kembali.

4. Gunakan Metode Pembayaran yang Mudah Diakses

Salah satu penyebab keterlambatan pembayaran mungkin saja disebabkan karena akses pembayaran yang sulit. Jadi, untuk mencegah semua hal buruk yang mungkin terjadi kedepannya pastikan kamu sudah memiliki beberapa amunisi. 

Nah, demikianlah informasi mengenai cara agar tidak telat bayar kredivo yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan selalu bayar angsuran tepat waktu!

Sumber:

UPDATE TERBARU