Tuesday 24th of December 2024
×

Daftar Kode Error AC Mitsubishi dan Cara Memperbaikinya, Atasi Masalah dengan Cepat dan Tepat!

Daftar Kode Error AC Mitsubishi dan Cara Memperbaikinya, Atasi Masalah dengan Cepat dan Tepat!

--

ASCOMAXX.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai daftar kode error di AC Mitsubishi yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Dilansir dari berbagai sumber, Mitsubishi Group sendiri merupakan sebuah grup perusahaan multinasional asal Jepang yang berbisnis di berbagai bidang. Perusahaan tersebut eksis mulai tahun 1870 hingga 1946.


Baca juga: Cara Agar Tidak Telat Bayar Kredivo yang Bisa Berakibat Fatal Sampai Sebar Data Pribadi ke DC

Baca juga: Cara Setting Psiphon Pro Indosat Ooredo Pakai 4 Kustom Header, Dijamin Internet Ngebut dan Tak Lemot!

Baca juga: Cara Aman Menjual Chip Higgs Domino dan Mudah Dilakukan, Proses Cepat Dijamin Resmi!

AC Mitsubishi tentunya juga pernah mengalami error sama dengan produk eletro lainnya. Namun, masih terdapat beberapa cara untuk mengatasinya dengan memahami kode error. Lantas, ada kode apa saja?

Kode Error AC Mitsubishi

Untuk mempermudah teknisi dalam memahami kode error ac Mitsubishi ini, sudah terdapat merangkum beberapa kode error tersebut muali dari kode error ac mitsubishi mr slim dan kode error ac mitsubishi electrics. Berikut daftarnya:

code

Error detail

Inspected unit

Kode error EA

Mis-wiring of indoor outdoor unit

Exceed the number of unit indoor conection

outdoor

Kode error Eb

Mis-wiring of indoor outdoor unit

Mis-wiring disconection

outdoor

Kode error EC

Start up time over

Outdoor

Kode error E6

Indoor outdoor unit transmision error (signal receiving error)

Indoor

Kode error E7

Indoor outdoor unit transmission error (transmitting error)

Indoor

Kode error E8

Indoor outdoor unit transmission error (signal receiving error)

Outdoor

Kode error E9

Indoor outdoor unit transmission error

( transmitting error)

outdoor

Kode error E0

Remote controller transmission error (signal receiving error)

RC

Kode error E3

Remote controller transmission error (transmitting error)

RC

Kode error E4

Remote controller transmission error ( signal receiving error)

Indoor

Kode error E5

Remote controller transmission error ( transmitting error)

Indoor

Kode error EF

M-NET transmission error

Indoor

Kode error EF

M-NET transmission error

Outdoor

Kode error Ed

Serial transmission error

Outdoor

Kode error P1

Abnormaly of room temperature thermistor

Indoor

Kode error P2

Abnormaly of pipe temperature thermistor liquid

Indoor

Kode error P4

Abnormaly of drain sensor

Indoor

Kode error P5

Malfunction of drain pump machine

Indoor

Kode error P6

Freezing / overheating protecting detect

Indoor

Kode error P8

Abnormaly of pipe temperature

Indoor

Kode error P9

Abnormaly pipe temperature thermistor cond/eva

Indoor

Sumber:

UPDATE TERBARU