Daftar Pupuk Daun Terbaik Supaya Lebih Subur dan Cepat Panen
--
2. Pupuk Hormon Perangsang Bunga
Pupuk Hormon Perangsang Bunga digunakan untuk bunga atau tanaman yang mudah layu dan rontok. Pupuk ini mengandung mineral dan vitamin yang sesuai untuk menjaga kebersihan tanaman.
3. Pupuk NPK Mutiara 16-6-16
Pupuk NPK Mutiara 16-6-16 mengandung 16% N (Nitrogen), 16% P2O5 (Fosfat), 16% K2O (Kalium), 0,5% MgO (Magnesium), dan 6% CaO (Kalsium). Pupuk ini digunakan oleh petani untuk membuat daun dan batang tanaman tetap segar dan hijau.
4. Herbafarm (BIOFARM) Cair
Herbafarm dilengkapi dengan nutrisi organik yang membantu memperkuat sel-sel pertumbuhan tanaman. Mikroba cairnya dibuat dari ramuan herbal dan rempah-rempah.
Baca juga: Cara Ampuh Mengusir Walang Sangit Yang Menyerbu Tanaman Padi, Bye-Bye Walang Sangit Si Perusak Padi
Baca juga: Contoh Surat Permohonan Bibit Tanaman, Ajukan Untuk Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Lingkungan
5. Hyponex 20-20-20
Hyponex adalah jenis pupuk daun NPK yang mengandung vitamin, mikronutrien, dan serat dalam proporsi yang seimbang. Pupuk ini seringnya juga digunakan untuk merangsang pertumbuhan tanaman seperti rumput, padi, atau bunga langka seperti anggrek dan mawar putih.
6. Green World MAGICgrow GO
Banyak penggemar tanaman yang mengoleksi berbagai jenis tanaman di dalam ruangan. Pupuk ini berfungsi sebagai perlindungan daun dan membantu proses fotosintesis tanaman hias di dalam ruangan.
Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait rekomendasi pupuk daun terbaik yang bisa digunakan untuk pemberian nutrisi pada tanaman kalian supaya bisa tumbuh lebih subur dan lebat. Sekian artikel kali ini, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.