Friday 15th of November 2024
×

Cara Membuat Laporan Keuangan Bendahara Organisasi Lengkap Dengan Contohnya yang Paling Praktis

 Cara Membuat Laporan Keuangan Bendahara Organisasi Lengkap Dengan Contohnya yang Paling Praktis

--

ASCOMAXX.com - Berikut ini adalah cara membuat laporan keuangan bendahara organisasi yang pastinya bisa membantu kamu nantinya. Simak artikel berikut ini agar tak ketinggalan info lengkapnya.

Bendahara sendiri merupakan sebuah tugas yang mengemban tanggung jawab besar dalam mengelola keuangan dalam sebuah organisasi. Karenanya bendahara biasanya adalah orang yang dipercaya bisa mengurus keuangan dengan baik.


Karenanya diperlukan tanggung jawab besar dan juga pencatatan keuangan yang jelas dan transparan. Pembukuan bendahara ini berguna untuk menerima, menyimpan, menyetorkan, menatausahakan, dan mempertanggungjawabkan uang milik lembaga atau organisasi.

Baca juga: Tugas Pengurus Kelas SMP Mulai Ketua Kelas, Wakil Ketua Kelas, Sekretaris, dan Bendahara, Anak SMP Harus Tau!

Baca juga: Bagan Struktur Organisasi Kelas SMA/SMK Lengkap Tugas Masing-masing Anggota, Ketua Kelas Hingga Bendahara

Baca juga: Gaji Kurir Shopee Express Terbaru Tahun 2023 Baik Motor Ataupun Mobil, Hingga 4 Juta Rupiah Per Bulan?

Pembukuan bendahara digunakan untuk mencatat siklus penerimaan dan pengeluaran organisasi, sehingga kamu bisa menunjukkan keadaan kas dan realisasi anggaran yang sesungguhnya kepada pimpinan.

Sumber:

UPDATE TERBARU