Saturday 23rd of November 2024
×

7+ Rekomendasi PS3 Emulator Untuk Android Terbaik 2023, Mainkan Game Lawas Favorit Gratis dan Anti Lag

7+ Rekomendasi PS3 Emulator Untuk Android Terbaik 2023, Mainkan Game Lawas Favorit Gratis dan Anti Lag

--

2. Emubox

Emulator ini telah diunduh sebanyak 500.000, menjadikan Emubox sebagai emulator favorit bagi orang-orang yang ingin kembali merasakan game-game lawas terutama game PS3. Emubox juga mendukung berbagai macam jenis game di konsol-konsol klasik seperti NDS, SNES, dan GBA.


Baca juga: Link Nonton Pretty Freekin Scary (2023) SUB Indo Full Episode 1-20, Series Komedi Disney Dibintangi Pemain Fast and Furious Eliana Su'a

Baca juga: Arti Uke & Seme Adalah? Ternyata Populer dan Sering Digunakan Para Pemain Roleplayer

Baca juga: Sinopsis Manhua After The Friendship Full, Reinkarnasi Setelah Memainkan Game Online!

3. RetroArch

RetroArch merupakan salah satu emulator PS3 untuk android yang memiliki tampilan antarmuka inovatif dengan menggabungkan berbagai fungsi ke dalam satu aplikasi. Selain bisa memainkan game-game PS3, RetroArch juga menawarkan penggunanya untuk membuat game mereka sendiri.

4. FPse

FPse adalah emulator PS3 yang menggunakan software OpenG sehingga memungkinkan pengguna memainkan game PS3 dengan kualitas tinggi. Sayangnya, untuk menggunakan aplikasi ini kamu perlu membayar sekitar Rp49 ribu.

5. PS3 Emulator

Emulator ini dikembangkan oleh Intuitive Applications, PS3 Emulator adalah rekomendasi emulator lainnya buat kamu yang ingin bermain game-game PS3. Emulator PS3 ini memiliki kecepatan dan kompatibilitas game terbaik yang tersedia di Android.

6. Emulator Game ClassicBoy Gold (64-bit)

Emulator Game ClassicBoy Gold jadi aplikasi alternatif lain jika kamu ingin mencari emulator PS3. Uniknya, emulator ini pun bisa digunakan untuk memainkan game-game klasik di konsol lainnya seperti Game Boy Advance, Nintendo 64, Sega Genesis, dan lain-lain.

Sumber:

UPDATE TERBARU