Wednesday 25th of December 2024
×

Ini Dia Jawaban Tempo Lagu Cicak Cicak di Dinding , Lagu Anak Anak Ciptaan AT Mahmud yang Melegenda!

Ini Dia Jawaban Tempo Lagu Cicak Cicak di Dinding , Lagu Anak Anak Ciptaan AT Mahmud yang Melegenda!

--

F C
datang seekor nyamuk

G ... C
hap ... lalu di tangkap


Baca juga: Lirik dan Arti 11 Tembang Macapat Bahasa Jawa yang Menggambarkan Perjalanan Hidup Manusia Dari Lahir Hingga Ajal Menjemput

Baca juga: Lirik Lagu Batak Ajari Ma Au Dan Terjemahannya, Lagu Romantis Tentang Sepasang Kekasih Yang Dimabuk Asmara

Baca juga: Lirik Opet Upin Ipin - Kau Ni Ape Kau Tinggal Sini Ke , Sound TikTok Viral Yang Banyak Dipakai Untuk Lelucon dan Sering Masuk FYP!

Lagu Cicak Cicak Di Dinding Dinyanyikan Dengan Tempo Apa?

Lagu Cicak di Dinding dinyanyikan dengan tempo sedang. Lagu Cicak-cicak di dinding adalah salah satu lagu anak-anak. Lagu Cicak-cicak di dinding dapat dibawakan sambil memainkan alat musik berupa piano.

Tempo lagu Cicak – cicak di dinding adalah moderato (sedang) yang dimainkan dengan memainkan alat musik berupa piano.

Nah itulah dia mengenai  Jawaban Tempo Lagu Cicak Cicak di Dinding yang dapat kami bagikan pada kesempatan kali ini. Lagu ini merupakan lagu anak anak populer yang sangat mudah di hafal. Semoga artikel kali ini bermanfaat ya.

Sumber:

UPDATE TERBARU