Tuesday 21st of January 2025
×

Harga Tiket Bendungan Sempor dan Jam Operasionalnya, Surga Dunia yang Suguhkan Bentang Alam Menakjubkan

Harga Tiket Bendungan Sempor dan Jam Operasionalnya, Surga Dunia yang Suguhkan Bentang Alam Menakjubkan

--

Tiket Masuk Dewasa Rp6.000 hari biasa Rp7.000 weeknd

Tiket Masuk Anak Rp3.000 hari biasa Rp4.000 weeknd


Untuk berwisata ke sini, pengunjung dapat memilih waktu kapan pun. Namun isarankan untuk mengunjungi objek wisata ini saat pagi atau sore hari. 

Rekomendasi Kegiatan Seru di Bendungan Sempor

Waduk Sempor menawarkan keindahan dan kesejukan yang begitu memikat. Kombinasi pemandangan air danau, perbukitan, serta langit membuatnya tampak begitu memukau.

- Menanti Matahari Terbit Di Waduk Sempor

- Bermain Di Area Waduk

- Banana Boat

- Menikmati Waduk Dengan Bersepeda Dan Jogging

- Olahraga Air Di Waduk Sempor

- Mengitari Danau Dengan Perahu

- Menikmati Kuliner Khas Waduk Sempor

Baca juga: Wisata Bendungan Sigura Gura yang Suguhkan Bentang Alam Eksotis di Sekitar Danau Toba: Cek Harga Tiket dan Lokasinya di Sini

Baca juga: Sejarah Bendungan Sigura Gura, Puluhan Tahun Berjasa Alirkan Kehidupan Buat Masyarakat di Sekitar

Baca juga: Bendungan Sigura Gura Simpan Pesona Tersembunyi, Intip Fakta Menariknya: Nomor 3 Bikin Pengen Datang Langsung

Sumber:

UPDATE TERBARU