Tuesday 24th of December 2024
×

Cara Setting Resolusi PB Zepetto Full Screen dan Anti Lag Terbaru 2023, Mabar Bareng Teman Jadi Makin Seru

Cara Setting Resolusi PB Zepetto Full Screen dan Anti Lag Terbaru 2023, Mabar Bareng Teman Jadi Makin Seru

--

Cara Setting Resolusi Point Blank Layar Penuh

Setiap pemain tentunya ingin mendapatkan kesan menyenangkan saat main Point Blank ini. Untuk itu, kamu perlu membuatnya agar memiliki grafik yang terlihat lebih jelas dan full screen. Lantas, bagaimanakah caranya? Berikut tutorialnya:

Baca juga: Cara Beli Tiket Kapal Laut di Indomaret Tak Perlu Repot-Repot, 5 Menit Selesai


Baca juga: Cara Atasi PayLater yang Tidak Bisa Digunakan Terbaru 2023, Coba Pakai Cara Ini Pasti Ampuh 100%

Baca juga: Cara Mengatasi Gagal Login ke Jaringan Telkomsel Terbaru 2023, Ampuh Bikin Jaringan Internetmu Kembali Normal

  1. Login Point Blank Zepetto, masuk ke Pengaturan lalu ke Video
  2. Ubah Resolusi pada Pengaturan Point Blank sesuai dengan resolusi PC anda
  3. Pada Window Mode pilih Mode Full Window / Full Screen.
  4. Untuk membuat Point Blank layar penuh anda bisa mengikuti cara diatas, setelah itu klik Accept untuk menyimpan perubahan pengaturan.
  5. Selesai

Nah, itulah informasi mengenai cara setting resolusi dari Point Blank (PB) full screen terbaru 2023 yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan selamat bermain!

Sumber:

UPDATE TERBARU