Jam Reset Pasar FIFA Mobile Terbaru 2023, Jadwal Jual Beli Pemain dari Berbagai Klub
Sabtu
24-06-2023 /
10:39 WIB
--
1. Pemain Pemecah Rekor
Pemain pemecah rekor atau record breakers mengalami waktu refresh harga pada 01.40 UTC atau 08.40 WIB. Beberapa pemain dalam kelompok ini adalah Thomas Muller, Alex Sandro, Sergio Busquets, Phil Foden, Alexis Mac Allister, David Silva, dan lainnya.
2. Pemain TOTS (Team of The Season) 2023
Kemudian, pemain yang masuk ke kelompok Team of The Seasons 2023 seperti Armand Lauriente, Gabriel Strefezza, Alessio Romagnoli, Sandro Tonali, Stanislav Lobotka, dan lainnya mengalami waktu refresh harga mulai pukul 00.20 UTC atau 07.00 WIB.
3. Pemain TOTS (Team of The Season) Icons 2023
Pemain yang masuk ke kelompok Team of The Seasons 2023, seperti David Seaman, Steven Gerrard, Gari Lineker, Bastian Schweinsteiger, Kaka, dan lainnya, mengalami waktu refresh mulai pukul 00.21 UTC atau 07.21 WIB.
4. Pemain Shapeshifter
Menurut laman fifamobileguide.com, shapeshifter adalah ikon favorit penggemar pada posisi-posisi alternaitf untuk membangun pasukan tim. Beberapa pemain yang masuk kelompok Shapeshifter adalah Jamie Carragher, Jari Litmanen, Claude Makelele, John Barnes, dan lainnya. Waktu refresh harga pemain shapeshifter adalah mulai pukul 00.06 UTC atau 07.06 WIB.
5. Pemain UCL/UEL/UECL 23
Untuk pemain UCL/UEL/UECL 23, seperti Ante Revic, Joe Gomez, Cucurella, David Neres, Andy Diouf, dan Erdogan Yesilyurt, harganya akan di-refresh pada 01.58 UTC atau 08.58 WIB.
Editor:
Waresti Rahayu
UPDATE TERBARU
Pondok Pesantren Modern Islam Assalaam Solo: Profil, Sejarah, Visi dan Misi, Pendidikan, Hingga Alamat Lengkap
Rabu / 18-12-2024,10:56 WIB
Jian Lai (Sword of Coming) Episode 22 English Sub Indonesia, Klik Link Nonton Donghua Gratis Disini!
Rabu / 18-12-2024,10:43 WIB
Link Nonton Donghua Jian Lai (Sword of Coming) Episode 21 Sub Indonesia, Meteor yang Tidak Bisa Dihindari
Rabu / 18-12-2024,10:41 WIB
Nonton Donghua Jian Lai (Sword of Coming) Sub Indonesia Full Episode, Anak Lelaki yang Tak Gentar Melawan Badai
Rabu / 18-12-2024,10:39 WIB