Friday 15th of November 2024
×

Cara Cek Poin Alfamart dan Sitem Perhitungannya, Cocok Banget Buat yang Suka Belanja di Minimarket

Cara Cek Poin Alfamart dan Sitem Perhitungannya, Cocok Banget Buat yang Suka Belanja di Minimarket

--

Jika 200 rupiah = 1 poin
Maka 300.000 =
300.000 / 200 =
1.500 poin

Baca juga: Daftar Harga Menu Bean Spot Alfamart Terbaru 2023, Tersedia Berbagai Jenis Kopi dan Dessert dengan Harga Hemat


Baca juga: Cara Menggunakan Aplikasi ASA Alfamart Mudah Dan Praktis 2023, Belanja Langsung Jadi Lebih Gampang Tak Perlu Antri

Cara Cek Poin Alfamart

Salah satu cara paling simple yakni dengan mendaftar aplikasi Alfagift. Kemudian login dengan menggunakan nomor member Alfamart / nomor HP yang didaftarkan. Untuk langkah lengkapnya seperti ini kira-kira.

  1. Download & instal aplikasi Alfagift di Play Store / App Store.
  2. Lalu buka kemudian daftar / login.
  3. Masukkan nomor kartu Alfamart kemudian klik lanjut.
  4. Jangan lupa masukkan juga nomor HP yang akan digunakan lalu masukkan kode OTP lalu tap lanjut.
  5. Setelah berhasil verifikasi, silahkan isi data diri sesuai KTP di dalam aplikasi Alfagift.
  6. Jika semuanya dilakukan dengan benar, maka kalian akan langsung melihat jumlah poin di halaman Awal.

Sebagai alternatif kalian juga bisa cek dengan menggunakan metode SMS. Format pesannya adalah:

Poin#Nomor Kartu Ponta Alfamart#Tanggal Lahir

Kirim ke: 085810069000 / 08888169000

Mudah bukan? Sekian update mengenai Cara Cek dan Aktivasi Alfamart yang dapat kami sampaikan pada artikel kali ini. Meski begitu kami harap adanya artikel kali ini bisa membantumu! 

 

Sumber:

UPDATE TERBARU