Thursday 26th of December 2024
×

Baca Manhwa Mercenary Enrollment Chapter 143 Bahasa Indonesia, Ijin Hanya Ingin Melindungi Seseorang yang Dicintainya

Baca Manhwa Mercenary Enrollment Chapter 143 Bahasa Indonesia, Ijin Hanya Ingin Melindungi Seseorang yang Dicintainya

--


Saat ini sudah tersedia banyak sekali genre komik yang dapat kamu pilih sesuai dengan referensimu sendiri. Genre tersebut antara lain aksi, thriller, horor, romantis, komedi, slice of life, hingga kerajaan.

Detail Manhwa Mercenary Enrollment (High School Soldier)

Diketahui bahwa manhwa ini memiliki judul lainnya yaitu High School Soldier yang menjadi judul utama dari situs resmi mereka yaitu LINE Webtoon.

Dimana manhwa ini memiliki cerita yang sangat sangat menarik dengan aksi pertarungan yang unik tanpa ada embel - embel kekuatan supranatural. Diketahui bahwa manhwa ini masih memiliki basis cerita anak sekolahan.

Spoiler Manhwa Mercenary Enrollment (High School Soldier) Chapter 143


Sebelumnya di chapter 142 beberapa orang tidak tahu apakah ke depannya keluarga 001 akan baik-baik saja setelah number lain mengetahuinya. Hal ini membuat Ijin minta tolong untuk terus awasi Forest karena bekerja sama dengan Mad Dog.

Baca juga: Baca Webtoon My Lucky Strike Chapter 7 Bahasa Indonesia, Intip Spoiler dan Situs Baca Resminya

Baca juga: Baca Manhua Rise Of The Beast God Chapter 8 Bahasa Indonesia: Spoiler, Jadwal Rilis, Link Baca

Baca juga: Spoiler Komik Otome Game Sekai wa Mob ni Kibishii Sekai Desu Chapter 56, Kseruan di Chapter Terbaru!

Di lain sisi, Ijin membayangkan untuk kembali ke kehidupan normalnya dan memasak makanan untuk adik serta kakeknya.

Para numbers bersatu dan menyusun rencana agar forest tidak mendatangi mereka. Tiga tim dibagi dari 002, 004, dan 005 dan prediksi tentang kerusuhan disana sini, forest akan melupakan insiden yang terjadi di tempat Ijin.

Chapter 143 akan segera dirilis pada tanggal 2 Juli tahun 2023. Pastikan kalian tidak ketinggalan kisah terbarunya.

Untuk chapter terbaru terlihat Ijin berutang pada Numbered. Mereka tidak hanya membantu menyelamatkan keluarga Ijin tetapi saat ini sedang melakukan upaya untuk menjaga cara hidup yang telah dipulihkan. Tidak peduli seberapa keras mereka mencoba, akan ada akibatnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU