Friday 20th of December 2024
×

Penyebab Layar HP Samsung Berubah Warna Hijau, Jangan Panik Jika Green Screen Muncul

Penyebab Layar HP Samsung Berubah Warna Hijau, Jangan Panik Jika Green Screen Muncul

--

Baca juga: Berapa Ukuran Full Size Call of Duty Warzone Mobile di Android Terbaru 2023, Perhatikan Juga Spek HP mu!

Baca juga: Cara Melihat Konten Trakteer Gratis dan Anti Ribet, Bisa Diakses di HP Atau PC


Cara Kedua

  1. Jika telah melakukan restart perangkat tidak berhasil, kemungkinan besar masalah layar menjadi hijau muncul akibat hardware yang error.
  2. Biasanya part hardware error karena perangkat mengalami jatuh, atau overheating.
  3. Bisa jadi konektor dari layar ke motherboard renggang.
  4. Jika ternyata kedapatan layar hijau bersumber dari hardware, salah satu cara yang bisa dilakukan hanya membawa perangkat ke service center terdekat.
  5. Nantinya smartphone kamu akan diperiksa lebih lanjut, dan diperbaiki secara profesional.
  6. Sebagai catatan, apabila kamu tidak mempunyai pengetahuan tentang IT lebih dalam, jangan coba-coba untuk bongkar sendiri, ya. Karena selain bisa menambah kerusakan, garansi yang diberikan bisa hilang.

Itulah informasi tentang penyebab layar hp samsung berubah warna hijau yang bisa kami sampaikan melalui update artikel kali ini. Semoga informasi ini dapat menambah wawasan kamu seputar dunia gadget.

Sumber:

UPDATE TERBARU