Kelebihan dan Kekurangan Kloset Duduk Bagi Penggunanya, Model Lebih Elegan dan Cocok Untuk Lansia
--
Kelebihan dan Kekurangan Kloset Duduk
Kelebihan:
- Modelnya yang elegan, modern, dan memberikan kesan mewah
- Nyaman digunakan dan tidak membuat pegal
- Cocok digunakan untuk lansia
Kekurangan:
- Buang air dalam posisi duduk tidak lebih sehat daripada posisi jongkok. Hal ini dilihat dari segi kesehatan dan kelancaran sistem pencernaan
- Kloset jenis ini dapat memicu banyak penyakit dan menularkan berbagai bakteri karena bersentuhan langsung dengan kulit dan tubuh. Untuk itu diperlukan pembersihan secara rutin.
- Jutaan kuman, bakteri, dan virus dapat berkembang biar dengan cepat pada kloset duduk
Baca juga: Berikut Keunggulan dan Kekurangan Asbes sebagai Atap Rumah, Waspada Pengaruh Terhadap Kesehatan!
Baca juga: Kekurangan dan Kelebihan Menggunakan Seng Sebagai Atap Rumah, Perlu Diperhatikan Sebelum Membeli!
Daftar Harga Kloset Duduk Terbaik di Indonesia Tahun 2023
Europe Enchanting
Tipe | Harga |
E1333 | Rp799.000 |
E1337 | Rp830.000 |
E1297 | Rp1.090.000 |
E1299 | Rp1.600.000 |
E1298 | Rp1.700.000 |
E1303 | Rp1.700.000 |
E1350 | Rp1.750.000 |
E1350Eco | Rp1.950.000 |
E003 | Rp2.450.000 |
E002 | Rp2.450.000 |
E1352 | Rp2.550.000 |
E1352Eco | Rp2.850.000 |
Smart Toilet E009 | Rp12.800.000 |
Smart Toilet E008 | Rp12.850.000 |