Wednesday 25th of December 2024
×

Kumpulan Contoh Teks Pembukaan MC (Formal dan Non Formal), Singkat dan Mudah Dihafalkan

Kumpulan Contoh Teks Pembukaan MC (Formal dan Non Formal), Singkat dan Mudah Dihafalkan

--

Contoh 2

Assalamualaikum wr. wb.


Alhamdulillahi Robbil ‘alamin, wabihi nasta’in, wa ala umuriddunya wad din. Washollallahu ala sayyidina muhammadin, wa ala alihi wa sahbihi ajma'in.

Puji syukur senantiasa kita ucapkan ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan limpahan karunia-Nya, sehingga kita dapat berkumpul bersama-sama di Musala Nurul Huda pada malam hari ini.

Tak lupa, selawat serta salam, kita haturkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW.

Yang kami hormati, Ustaz Hadi Ridhoi yang telah berkenan hadir pada malam hari ini.

Yang kami hormati, Ibu Aminah selaku Ketua RT 03 RW 24 Kelurahan Tompokersan Kabupaten Lumajang yang telah hadir.

Yang kami hormati, Ibu Munaroh selaku ketua pengajian Al-Waqiah yang telah menyelenggarakan acara ini secara rutin.

Serta yang kami hormati, ibu-ibu pengajian Al-Waqiah yang kami ibanggakan.

Perkenankan saya Ibu Aminah akan membacakan susunan acara pengajian malam hari ini:

- Pembukaan

- Pembacaan ayat suci Alquran oleh Yahfi Al-Thoriq

- Sambutan oleh Ibu Aminah selaku Ketua RT 03 RW 24 Kelurahan Tompokersan Kabupaten Lumajang

- Sambutan oleh Ibu Munaroh selaku ketua pengajian Al-Waqiah

- Ceramah oleh Ustadz Hadi Ridhoi yang langsung ditutup oleh doa

- Penutup

Baca juga: Contoh Teks Pidato Santri Salafi tentang Kemuliaan Ilmu, Singkat Padat dan Sarat Akan Makna

Baca juga: Contoh Teks MC Acara Wisuda Universitas Untuk Sambutan Rektor Singkat, Simpel dan Gampang Dihafal!

Baca juga: Contoh Teks MC Wisuda TK Singkat, Padat Dan Jelas : Persiapkan Hal Ini Terlebih Dahulu Sebelum Membawakan Acara

Sumber:

UPDATE TERBARU