Cara Membuat Halaman Persetujuan Pembimbing Skripsi di Word Paling Mudah, Praktis, dan 100% Work
--
Baca juga: Cara Isi Penuh Darah Putih Build Esmeralda Terbaru 2023, Auto Buat Serangan Damage Berkali-Kali
Baca juga: Contoh Teks Pembukaan MC Untuk Acara Formal, Mudah Digunakan Dalam Berabagai Acara
Baca juga: Cara Modif SOCL 504 Untuk TOA dan Speaker Monitor Agar Suara Cetar Membahana
Selanjutnya, untuk membuat halaman persetujuan pembimbing ini, kamu bisa melakukan langkah-langkah berikut:
- Buat halaman baru dan posisi center, ketik judul hingga identitas anda seperti terlihat pada gambar di bawah ini.
- Ketik teks "Disetujui Oleh:", lalu tekan enter sesuai dengan jarak yang diinginkan.
- Tekan Enter sesuai dengan jarak yang kalian inginkan, kemudian buat tabel dengan 1 baris 2 kolom. Klik tab Insert > Table, pilih 1 baris 2 kolom.
- Ketik nama Pembimbing 1 di kolom sebelah kiri dan pembimbing 2 di kolom sebelah kanan, atur jarak sesuai keinginan.
- Hilangkan border (garis) tabel dengan mem-blok tabel dengan cara mengklik di sudut kiri atas tabel, kemudian klik pada icon Border > No Borders.
- Selanjutnya lanjutkan dengan membuat bagian tandatangan ketua program studi, posisikan kursor di posisi center, kemudian tinggal ketik.
- Lakukan format tambahan seperlunya sehingga halaman persetujuan pembimbing sesuai dengan aturan yang ditetapkan di kampus/sekolah/lembaga kalian masing-masing.
Mudah, bukan? Itu dia informasi mengenai cara membuat membuat halaman persetujuan pembimbing skripsi yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan sukses selalu!