Friday 24th of January 2025
×

Sinopsis Komik Killer Reborn Rilis di Webtoon! Misi Rahasia Bikwang dalam Reinkarnasi-nya Untuk Memusnahkan Kuil

Sinopsis Komik Killer Reborn Rilis di Webtoon! Misi Rahasia Bikwang dalam Reinkarnasi-nya Untuk Memusnahkan Kuil

--

ASCOMAXX.com - Komik Webtoon terbaru yang akan kita bahas kali ini berjudul Killer Reborn yang memiliki kisah seru dan menarik untuk diikuti. Tak heran, komik ini selalu dinantikan kisahnya. Jika kalian penasaran seperti apa garis besarnya, berikut informasi terkait sinopsis lengkapnya.

Membaca komik merupakan salah satu kegiatan yang menyenangkan untuk dilakukan saat memiliki waktu senggang. Komik sendiri merupakan cerita bergambar yang sekarang menjadi salah satu favorit banyak kalangan.


Komik memiliki banyak jenis, salah satunya adalah manhwa yang merupakan komik bergambar dari Korea. Ada juga manhua dari China dan Manga dari Jepang. Seperti pada komik berikut ini, memiliki genre menarik yang semakin membuat para penggemarnya selalu menantikan kelanjutan kisahnya.

Baca juga: Spoiler Manhwa Ideal Recipe Chapter 21, Kang Chubong Lampiaskan Kekecewaannya Pada Baek Young

Baca juga: Baca Manhwa I'm Being Raised By Villains Chapter 29 Bahasa Indonesia, Akankah Richard dan Aileen Jadi Saudara?

Baca juga: Baca Manhwa The Priest of Corruption Chapter 9 Bahasa Indonesia: Spoiler, Jadwal Rilis, dan Link Baca

Killer Reborn adalah komik terbaru dari Webtoon yang baru saja rilis pada Juli 2023 ini. Komik Webtoon ini adalah karya dari lee yun kyun dengan mengusung genre aksi, yang rilis setiap hari Selasa melalui platform baca komik online, LINE Webtoon.

Sinopsis Komik Killer Reborn

Sumber:

UPDATE TERBARU