Berapa Spesifikasi Minimal Untuk Main Game Apex Legend Mobile 2023? Ini Dia Tipe Android dan iOS yang Harus Kamu Punya
--
Hal-hal yang perlu diperhatikan saat bermain game ini, antara lain sebagai berikut:
Baca juga: Kode Undangan Uang Nyata Terbaru 2023 Untuk Pengguna Baru Berikut Cara Klaim Bonusnya
Baca juga: Arti Kode ICD 10 Infeksi Saluran Kemih yang Wajib Diketahui! Sebuah Infeksi yang Serang Organ Ginjal
- Apex Legends Mobile hanya dapat dimainkan oleh pemain yang sudah menginjak umur 18 tahun.
- Progress yang dilakukan serta item yang digunakan selama periode ini akan hangus sesaat sebelum tahap peluncuran resmi game.
- Yang dapat dibawa adalah item ke server original seperti Badge, Weapon Charm, Banner Frame, serta skin Legends yang diklaim dari BattlePass.
- Pemain yang berpatisipasi pada masa perilisan terbatas akan mendapatkan 25 persen tambahan mata uang.
Untuk menambah informasi, game ini sebanding dengan game populer seperti PUBG atau Fortnite karena menawarkan permainan dan visual yang sangat bagus. Kamu akan terpesona berjam-jam!
Spesifikasi Perangkat Untuk Main Game Apex Legend Mobile
Untuk dapat merasakan pengalaman bermain yang lancar, ponsel yang digunakan untuk memainkan Apex Legends Mobile setidaknya harus memenuhi spesifikasi minimum berikut ini:
Android
- Sistem operasi: Android 8.1
- RAM : 3 GB atau lebih tinggi
- Ruang penyimpanan: 3 GB atau lebih tinggi
- Grafis: Open GL 3.0 atau lebih tinggi
iOS
- Model perangkat: iPhone 6S atau terbaru
- Sistem operasi: iOS 10 atau di atasnya
- Chipset: Apple A9 atau lebih tinggi
- Ruang penyimpanan: 3 GB atau lebih tinggi
- RAM : 2 GB atau lebih tinggi