Friday 24th of January 2025
×

Sinopsis Film India U turn (2023), Mengintrogasi Sosok Hantu Yang Meninggal Bunuh Diri Dibintangi Aalia Furniturewala

Sinopsis Film India U turn (2023), Mengintrogasi Sosok Hantu Yang Meninggal Bunuh Diri Dibintangi Aalia Furniturewala

--

ASCOMAXX.com - U Turn (2023) adalah film yang ditulis oleh penulis ternama Radhika Anand, Sundeep Gosswami, dan Parveez Sheikh dan disutradarai langsung oleh Arif Khan. Dari cerita yang dibangun oleh Radhika Anand, Sundeep Gosswami, dan Parveez Sheikh, film ini akan terasa sangat seru untuk ditonton.

Nah untuk itu akan kami sampaikan mengenai Sinopsis Film India U turn (2023) yang akan kita rangkum dan kita bahas disini. Langsung saja simak baik baik di bawah ini ya.


Film-film Bollywood sudah tak lagi dipandang sebelah mata. Ada banyak film Bollywood yang diakui oleh dunia internasional, sebagai contoh ada Slumdog Millionaire dan Hotel Mumbai.

Baca juga: Link Nonton Film Biosphere (2022) Sub Indo Full Movie Sajian Epik Hollywood Buat Ditonton Bareng Bestie

Baca juga: Link Nonton Fatal Seduction (2023) SUB INDO Full Episode 1-14, Series Netflix yang Usung Kisah Perselingkuhan Antara Suami Istri Bergenre Thriller

Baca juga: Sinopsis Film Night Train (2023), Kisah Thriller Menegangkan Dibintangi Oleh Danielle C. Ryan

Series ini dibintangi oleh Aalia Furniturewala (lahir 28 November 1997), dikenal dengan nama panggungnya Alaya F, adalah seorang aktris India yang tampil dalam film-film Hindi. Lahir dari keluarga Bedi, dia adalah putri dari aktris Pooja Bedi.

Dia melakukan debut aktingnya pada tahun 2020 bersama film komedi Jawaani Jaaneman, di mana ia memenangkan Penghargaan Filmfare untuk Debut Wanita Terbaik. Sejak itu ia membintangi film thriller Freddy (2022).

Sumber:

UPDATE TERBARU