Friday 15th of November 2024
×

Sinopsis Drama Turki Sol Yanim (2020), Kisah Cinta Serra dan Selim di Tengah Konflik Keluarga Konglomerat

Sinopsis Drama Turki Sol Yanim (2020), Kisah Cinta Serra dan Selim di Tengah Konflik Keluarga Konglomerat

--

ASCOMAXX.com - Drama Turki yang akan kita bahas kali ini berjudul Sol Yanim yang hadir dengan kisah menarik. Drama ini membuat penonton akan merasakan emosi yang mendalam kepada pemainnya. Jika kalian penasaran, berikut informasi terkait sinopsis lengkapnya.

Menonton drama merupakan salah satu kegiatan yang menyenangkan ketika dilakukan di waktu luang. Drama selain menarik alur ceritanya, juga bisa memberikan wawasan tersendiri untuk para penonton. Berbagai genre yang dihadirkanpun juga menarik dan beragam.


Drama Turki juga tidak kalah seru dibandingkan dengan drama – drama lainnya seperti drama Korea, Thailand, dan lain sebagainya. Bahkan drama Turki akhir – akhir ini menjadi salah satu tontonan yang banyak diminati oleh para masyarakat Indonesia loh.

Baca juga: Sinopsis Once and Forever: The Sun Rises (2023), Drama China yang Usung Tema Family Friendly Dibintangi Zhang Zi Mu

Baca juga: Link Nonton Drama Once and Forever (2023) Episode 6-7 SUB INDO, Ke Pasar Malam Bersama

Baca juga: Sinopsis Drama Taiwan Plus & Minus (2023), Kisah Asmara yang Semakin Lama Semakin Bertumbuh

Salah satu drama Turki terbaru yang menarik perhatian banyak penggemar di Indonesia adalah “Sol Yanim”. Drama ini pertama kali ditayangkan pada Juni 2020 dan diperankan oleh Alperen Duymaz dan Hazar Erguclu sebagai pemeran utama.

Karena popularitas drama ini di Indonesia, beberapa situs streaming di Tanah Air menyediakan opsi untuk menonton “Sol Yanim” dengan subtitle bahasa Indonesia. Hal ini memungkinkan para penggemar drama Turki untuk tidak melewatkan setiap momen dramatis yang terjadi dalam setiap episodenya.

Sinopsis Sol Yanim (2020)

Menceritakan tentang seorang wanita yang bernama Serra yang menyaksikan kematian kakaknya. Serra tumbuh menjadi gadis cantik dan saat itu dia juga bekerja sebagai pegawai hotel dengan posisi cleaning service.

Sumber:

UPDATE TERBARU