Friday 24th of January 2025
×

Tata Cara Mendapatkan Surat Keterangan Babinsa, Ada Persyaratan yang Wajib Dilengkapi!

Tata Cara Mendapatkan Surat Keterangan Babinsa, Ada Persyaratan yang Wajib Dilengkapi!

--

Cara Mendapatkan Surat Keterangan Babinsa 

Karenanya tak heran ini menjadi salah satu posisi yang banyak diimpikan oleh sebagian besra masyarakat Indonesia. Jika kamu salah satunya amaka ini adalah kesempatanmu untuk mendaftar. 

Dalam penerimaan calon prajurit tni ada beberapa berkas yang wajib dilengkapi salah satunya yaitu surat rekomendasi babinsa di artikel kali ini membahas tentang cara mendapatkan surat rekomendasi babinsa untuk mendaftar tni. Surat rekomendasi babinsa dikeluarkan oleh danramil, kamu bisa meminta surat tersebut di kora.


Persyaratan:

1. Pemohon membawa surat pengantar dari RT setempat ditujukan ke Kantor Kelurahan setempat.

2. Surat yang dibuat oleh kantor Kelurahan diantar ke kantor Kecamatan

3. Surat yang diantar ke kantor Kecamatan untuk diketahui oleh pejabat kecamatan

Baca juga: Syarat dan Pendaftaran Pondok Pesantren Al-Banjari Balikpapan Tahun Ajaran 2023/2024 Untuk Semua Jenjang Pendidikan

Baca juga: TabunganKu BNI Adalah: Pengertian, Syarat dan Biaya Pengajuan, Suku Bunga, dan Cara Daftar

Baca juga: DIS FIF Kredit Motor Terbaru Lengkap Dengan Syarat, Cara Pengajuan, Bunga, Tenor, dan Tabel Angsurannya

Syarat-syarat pengurusan:

  • Fotokopi E-KTP
  • Fotokopi Kartu Keluarga
  • Fotokopi Akta Kelahiran / Ijazah terakhir.
  • Pas Photo Ayah (Wali), Ibu (Wali), dan pemohon sebanyak 3 lembar.

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan melalui artikel kali ini tentang cara mendapatkan surat keterangan babinsa. Semoga informasi yang disampaikan dapat membantu buat kamu yang sedang mencarinya.

Sumber:

UPDATE TERBARU