Monday 20th of January 2025
×

Kumpulan Contoh Surat Hibah Tanah yang Benar untuk Masjid atau Jalan Sesuai Peraturan Sah

Kumpulan Contoh Surat Hibah Tanah yang Benar untuk Masjid atau Jalan Sesuai Peraturan Sah

--

Untuk melegalisasi surat hibah tanah tersebut maka ada beberapa dokumen yang harus kamu lengkapi seperti:

Baca juga: Download Kumpulan Stiker WA SIAP BOS 86 Menarik, Bikin Chat Jadi Makin Asyik!


Baca juga: Link Download Latihan Soal Bahasa Jawa Kelas 7 Semester 1 Terbaru 2023, Bisa Jadi Bahan Ajar di Kelas!

Baca juga: Download GTA Lite Indonesia 100mb Full Mod Drag Terbaru 2023, Pengalaman Bermain Jadi Makin Seru Lho!

  • Surat pengantar dari ketua RT setempat setempat
  • Fotokopi KTP pihak pemberi dan penerima hibah
  • Surat pernyataan hibah bermaterai Rp 10.000

Contoh Surat Hibah Tanah Kepada Masjid atau Jalan

Untuk contoh surat hibah tanah kepada masjid atau jalan yang baik dan benar sendiri adalah sebagai berikut:

SURAT HIBAH TANAH

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama: Kuncoro Agus
Tempat, tanggal lahir: Jakarta, 28 Maret 1965
NIK: 316xxxxx
Pekerjaan: Pegawai Negeri Sipil
Alamat: Jalan Bandung No. 89

Selanjutnya disebut sebagai Pihak Pertama

Nama: Pondok Pesantren Salafiyah
Alamat: Jalan Swadaya No. 31

Selanjutnya disebut sebagai Pihak Kedua

Pada tanggal 1 Oktober 2022, Pihak Pertama menyatakan menghibahkan sebidang tanah seluas 200m² kepada Pihak Kedua untuk dijadikan sebagai masjid. Tanah tersebut atas nama Bapak Kuncoro Agus dan disertai dengan bukti Sertifikat Hak Milik (nomor SHM).

Lanjutan di Halaman Berikutnya>>

Sumber:

UPDATE TERBARU