Skema Rangkaian Relay 4 Kaki Untuk Kendaraan Bermotor, Tips Mudah Untuk Merangkainya
--
Namun, terdapat banyak faktor yang mempengaruhi mengapa harus menggunakan relay. Selain sebagai faktor pengaman untuk mencegah terjadinya beban berlebih pada saklar juga menjamin akan kestabilan tegangan dari sumber sampai ke komponen kelistrikan. Oleh karena itu, biasanya komponen yang menggunakan relay merupakan komponen yang membutuhkan arus yang besar seperti motor stater, kedua lampu kepala, klakson dan sebagainya.
Apa Saja Jenis Relay?
Untuk menambah informasi, berikut ini adalah jenis-jenis relay pada kendaraan:
1. Relay Normaly Open, yang mana pada kondisi normal ( tidak dialiri arus listrik ) kondisinya terbuka / terputus.
2. Relay Normaly Close, yang mana pada kondis normal ( tidak dialiri arus listrik ) kondisinya tertutub / tehubung.
Baca juga: Tips Top Up Higgs Domino Topbos melalui Pulsa Telkomsel Termudah, Auto Dapat Harga Miring!
Baca juga: Tips Interview Namun Masih Bekerja di Perusahaan Lain, Jangan Panik! Ikuti Cara Aman Berikut Ini
Baca juga: Tips Melawan Grogi Saat Sidang Skripsi, Jangan Panik! Lakukan Beberapa Hal Berikut Ini
Skema Rangkaian Relay 4 Kaki
Untuk membuat relay 4 kaki, kamu harus mempersiapkan beberapa bahan berikut ini untuk merakit sistem kelistrikan:
- Baterai 12 Volt
- Relay Normali open 4 Kaki 1 buah
- Kabel secukupnya
- Switch ( saklar ) 1 buah