Friday 20th of December 2024
×

Penyebab Baterai HP Cepat Drop/Habis dan Solusi Cepat Untuk Mengatasinya

Penyebab Baterai HP Cepat Drop/Habis dan Solusi Cepat Untuk Mengatasinya

--

3. Hindari Terlau Sering Buka Aplikasi Kamera

Hal ini dikarenakan setiap kita membuka aplikasi kamera, maka HP membutuhkan banyak sekali daya batrai yang digunakan. Nahm untuk kalian yang ingin batrai HP awet sebaiknya jangan terllau sering membuka aplikasi kamera kecuali memang saat dibutuhkan saja ya.


4. Aktifkan Mode Power Saving

Mengaktifkan mode power saving ini menjadi salah satu cara yang tepat untuk menghemat batrei kalian. Fitur ini bisa mengatur penggunaan daya batrei agar lebih hemat saat digunakan.

5. Cek Batrei Secara Berkala

Mengecek batrei secara berkala menjadi solusi selanjutnya. Siapa tau batrei kalian sudah rusak atau sudah usang yang menyebabkan batrei cepat habis dan boros. Maka kalian harus melakukan pengecekkan untuk mengetahuinya.

6. Aktifkan Airplane Mode Saat Sinyal Buruk

Saat kalian berada dalam lokasi yang sinyalnya sangat buruk lebih baik kalian mengaktifkan airplane mode. Hal ini dikarenakan pada saat sinyal buruk HP membutuhkan daya yang lebih untuk beroperasi. Jadi akan lebih baik untuk menghemat batrei kalian aktifkan saja airplane mode di HP kalian.

Baca juga: Penyebab Layar HP Samsung Berubah Warna Hijau, Jangan Panik Jika Green Screen Muncul

Baca juga: Penyebab PayLater Tidak Bisa Digunakan, Ini Dia Penjelasan Lengkapnya! Kenali Ciri Cirinya Berikut Ini!

Baca juga: Penyebab Jaringan Telkomsel Gagal Login 2023, Kenali Sebabnya Berikut Ini !

 Semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk kalian semua yang membacanya ya dan selamat mencobanya sendiri di rumah.

Sumber:

UPDATE TERBARU