Tuesday 17th of September 2024

Rekomendasi Pondok Pesantren NU Terbaik di Indonesia Modern Ataupun Salafiyah Untuk Putra Putri

×

Rekomendasi Pondok Pesantren NU Terbaik di Indonesia Modern Ataupun Salafiyah Untuk Putra Putri

--

Daftar Pondok Pesantren NU Terbaik di Indonesia

Berikut ini adalah beberapa pondok pesantren aliran NU terbaik di Indonesia:

Baca juga: Sejarah Singkat Pondok Pesantren Multazam Kuningan, Ponpes Modern yang Bersistem Pendidikan Islami dan Terpadu


Baca juga: Apa Hukum Islam Suami Mengunci HP ? Ini Dia Menurut Para Ulama dan Hadistnya

Baca juga: Contoh Teks Pembukaan MC Pengajian yang Baik dan Benar Sesuai Syariat Islam

1. Pondok Pesantren Tebuireng

Pondok Pesantren Tebuireng tentunya sudah tak asing lagi di telinga jam'iyah Nahdlatul Ulama (NU). Sebab, selain pendirinya adalah Hadratussyaikh Kiai Haji Muhammad Hasyim Asy'ari atau pendiri NU, juga banyak lulusannya yang menjadi pemimpin, salah satunya ialah Gus Dur.

2. Pondok Pesantren Sidogori

Pondok Pesantren Sidogiri didirikan oleh Sayid Sulaiman yang berasal dari Cirebon, Jawa Barat, bersama seorang kiyai yang bernama Aminullah. Bahkan, Pondok Pesantren Sidogiri ini sudah berdiri pada 1745, jauh sebelum Indonesia merdeka.

3. Pondok Pesantren Modern Gontor

Merupakan lembaga pendidikan yang telah berdiri pada 10 April 1926 di Ponorogo, Jawa Timur. Pondok pesantren ini didirikan oleh tiga orang kyai yang bersaudara atau acap disebut juga dengan Trimurti. Pondok Pesantren Modern Gontor merupakan salah satu yang tertua di Indonesia.

4. Pondok Pesantren Lirboyo

Pondok Pesantren Lirboyo adalah lembaga pendidikan agama Islam yang populerkan oleh Kyai Sholeh yang berasal dari Desa Banjar Melati. Pondok pesantren ini telah berdiri sejak tahun 1910.

5. Pondok Pesantren Nur El-Falah

Pondok Pesantren Nur El-Falah adalah pondok pesantren yang telah berdiri pada 1943 silam. Pondok pesantren ini didirikan oleh KH. Hasyim Ashari, pendiri dari Nahdlatul Ulama (NU).

Sumber:

UPDATE TERBARU