Friday 24th of January 2025
×

Mengenal CVV Kartu Debit BCA, Kode Rahasia Agar Transaksi Nasabah Selalu Aman

Mengenal CVV Kartu Debit BCA, Kode Rahasia Agar Transaksi Nasabah Selalu Aman

--

  • Berguna sebagai fitur keamanan guna melindungi semua data dari kartu debit dari tindak kejahatan perbankan.
  • Untuk proses verifikasi saat melakukan pembayaran secara online ketika bertransaksi secara nasional maupun internasional.

Baca juga: Waspada Penipuan! Ini Dia Ciri-Ciri Bukti Transfer Palsu yang Patut Dicurigai, Dilengkapi dengan Cara Mengatasinya

Baca juga: Cara Mengetahui Fake Akun IG Punya Siapa Paling Mudah dan Aman, Say Bye Untuk Para Stalker!


Baca juga: 3 Cara Dapatkan Stiker Whatsapp Nyimak, Cocok Buat Kaum Introvert yang Males Komen Grup!

Letak CVV Kartu Debit BCA

Untuk lebih jelasnya, berikut adalah letak CVV kartu debit BCA:

Tampak Depan Kartu

1. Logo Bank BCA
Pada kartu debit BCA tampak depan, akan ada logo dari bank BCA dan jenis tabungan yang dipilih.
 
2. Smart Chip BCA
Chip yang sudah memenuhi Standar Nasional Teknologi Chip yang ditetapkan Bank Indonesia (BI) untuk keamanan transaksi.
 
3. Nomor Kartu Debit
Nomor kartu debit yang berupa 16 digit angka, merupakan salah satu data yang digunakan saat menggunakan kartu kredit untuk transaksi online. Nomor ini bersifat pribadi dan harus dijaga.
 
4. Valid Thru
Masa berlaku atau valid thru menunjukkan masa berlaku kartu nomor dalam format (mm/yy). 2 digit pertama menandakan bulan dan 2 digit selanjutnya menandakan tahun berlaku kartu.
 
5. Logo Provider
Logo Provider atau jenis kartu bisa beragam tergantung dari jenis kartu seperti logo BCA Card, logo Mastercard, logo VISA, logo JCB, logo UnionPay dan lainnya.

Tampak Belakang Kartu

1. Kolom Tanda Tangan
Pada kolom signature panel diisi dengan tanda tangan dari pemegang kartu.
 
Sumber:

UPDATE TERBARU