Berbagai Manfaat Membaca 99 Asmaul Husna, Dimudahkan Dari Segala Kesulitan dan Perlindungan dari yang Dzalim
--
Al Mutakabbir: Yang Maha Megah, yang memiliki kebesaran
Al Khalik: Yang Maha Pencipta
Al Baari': Yang Maha Melepaskan (membuat, membentuk, menyeimbangkan)
Al Mushawwir: Yang Maha Membentuk Rupa (makhluk-Nya)
Al Ghaffaar: Yang Maha Pengampun
Al Qahhaar: Yang Maha Menundukkan/Menaklukkan Segala Sesuatu
Al Wahhaab: Yang Maha Pemberi Karunia
Ar Razzaaq: Yang Maha Pemberi Rezeki
Al Fattaah: Yang Maha Pembuka Rahmat
Al 'Aliim: Yang Maha Mengetahui
Al Qaabidh: Yang Maha Menyempitkan
Al Baasith: Yang Maha Melapangkan
Al Khaafidh: Yang Maha Merendahkan
Ar Raafi': Yang Maha Meninggikan
Al Mu'izz: Yang Maha Memuliakan
Al Mudzil: Yang Maha Menghinakan
Al Samii': Yang Maha Mendengar
Al Bashiir: Yang Maha Melihat
Al Hakam: Yang Maha Menetapkan
Al 'Adl: Yang Maha Adil
Al Lathiif: Yang Maha Lembut
Al Khabiir: Yang Maha Mengenal
Al Haliim: Yang Maha Penyantun
Baca juga: Kandungan Surat Al An'am Ayat 103 dan Manfaatnya Untuk Diamalkan Umat Muslim
Baca juga: Manfaat dan Khasiat Hanasui Body Spa Untuk Perawatan Kulit Wajah, Beauty Vlogger Wajib Banget Tau!
Baca juga: Jelaskan Tiga Manfaat Penerapan Ragam Hias pada Bahan Kayu! Simak Jawabannya Berikut Ini