Tuesday 24th of December 2024
×

Kumpulan Contoh Soal Mencari Tinggi Tabung, Belajar Matematika Jadi Jauh Lebih Mudah!

Kumpulan Contoh Soal Mencari Tinggi Tabung, Belajar Matematika Jadi Jauh Lebih Mudah!

--

ASCOMAXX.com - Pada artikel kali ini kami akan memberikan ringkasan informasi tentang cara dan rumus mencari tinggi tabung. Silahkan simak pembahasan secara lengkap berikut ini.

Dalam bidang matematika, terdapat berbagai bentuk dan benda yang memiliki rumus dan cara perhitungan tersendiri, sepertii dari trapezium, kerucut, segitiga, lingkaran dan juga tabung. Berbicara mengenai bidang geometri pada ilmu matematika.


Sebelum berbicara lebih jauh mengenai bangun tabung, kita perlu mengetahui terlebih dahulu apa itu pengertian dari tabung atau yang juga disebut dengan silinder.

Pengertian Tabung

Dalam pengertiannya, Tabung atau silinder bangun ruang tiga dimensi yang dibentuk oleh dua buah lingkaran identik yang sejajar dan sebuah persegi panjang yang mengelilingi kedua lingkaran tersebut. Tabung memiliki 3 sisi dan 2 rusuk. Kedua lingkaran itu disebut sebagai alas dan tutup tabung serta persegi panjang yang menyelimutinya disebut sebagai selimut tabung.

Baca juga: Perbedaan Driver SOCL 504 dan SOCL 506 Adalah? Ternyata Ini Dia Jawabannya!

Baca juga: Cara Mencari Tinggi Tabung: Rumus dan Penjelasan Lengkapnya

Baca juga: Kumpulan Contoh Soal Titik Didih dan Titik Beku dengan Jawaban dan Pembahasan

Keterangan:

r = jari-jari tutup/alas tabung

h= tinggi tabung

Sumber:

UPDATE TERBARU