Sunday 24th of November 2024
×

Teks MC dan Susunan Acara Jalan Sehat 17 Agustus, Peringati Kemerdekaan Lebih Meriah

Teks MC dan Susunan Acara Jalan Sehat 17 Agustus, Peringati Kemerdekaan Lebih Meriah

--

Baca juga: Contoh Teks Pembawa Acara Pertemuan Rutin PKK, Mudah Dihafal dan Dipahami!

Baca juga: Kumpulan Teks Sambutan Tuan Rumah Arisan Ibu-Ibu PKK Bahasa Jawa yang Singkat dan Tidak Membosankan


Baca juga: Teks Bacaan Ya Sasulullah Salamun Alaik Ya Robbi Asya Ni Waddaroji Versi Arab

Yang terhormat, Bapak/Ibu Bupati Kabupaten *Guru Penyemangat* Beserta Perangkatnya
Yang kami hormati, Bapak/Ibu Kepala Dinas/Instansi Beserta Perangkatnya
Yang kami hormati, Bapak/Ibu Camat Beserta Perangkatnya
Yang kami hormati, Bapak/Ibu Kepala Desa Beserta Perangkatnya
Serta segenap peserta Jalan Sehat HUT RI ke-78 Kabupaten *Guru Penyemangat* yang berbahagia;

Pada momentum yang semarak ini, marilah kita panjatkan puji serta syukur atas kehadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan nikmat kesehatan dan kesempatan hingganya kita bisa berkumpul di Lapangan ini untuk memeriahkan acara Jalan Sehat dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI ke-78.

Shalawat berhiaskan salam tiada lupa kita hadiahkan kepada Nabi Muhammad SAW. Semoga dengan seringnya bershalawat kita akan mendapatkan pertolongan beliau di Hari Akhir nanti.

Bapak, Ibu, serta saudara-saudari yang berbahagia;

Pada momentum 78 Tahun Kemerdekaan Indonesia ini, saya akan menyampaikan susunan acara kegiatan Jalan Sehat, Hari Minggu, 14 Agustus Tahun 2023.

1. Pembukaan
2. Kata Sambutan Bupati Sekaligus Membuka Acara Kegiatan
3. Doa
4. Penjelasan Rute Jalan Sehat oleh Ketua Panitia
5. Pemotongan Pita/Penerbangan Balon HUT RI Jalan Sehat oleh Bupati
6. Pemanasan
7. Jalan Sehat
8. Penampilan Yel-Yel
9. Pembagian Hadiah dan Doorprize
10. Penutup

Lanjutan di Halaman Berikutnya>>

Sumber:

UPDATE TERBARU