Download Windows 10 64 Terbaru 2023 Bit ISO Gratis dan Legal, Dilengkapi dengan Tutorial Intalasinya
--
Fitur menarik pertama dari Windows 10 antara lain sebagai berikut:
Baca juga: Kumpulan Pap di Rumah Sakit, Bisa Buat Prank Untuk Teman Medsosmu!
Baca juga: Cara Membuat Sepeda Hias Dari Kardus yang Mudah Untuk Anak Laki-Laki dan Prempuan
- Dark mode file explorer, memungkinkan tampilan file explorer berubah jadi mode gelap
- Clipboard history untuk mempermudah tracking item yang di-copy/paste
- Snip and sketch untuk ambil screenshoot dan mengeditnya
- SMS dari PC/laptop lewat aplikasi Your Phone
- SwiftKey untuk mengetik dengan sistem swipe typing
- Search preview untuk mesin pencari Bing
- Browser Microsoft Edge dengan performa yang lebih baik dibanding Internet Explorer
- Tampilan border dengan bayangan untuk menghasilkan efek depth
- Instalasi font menarik untuk PC/laptop, dan lain-lain
Link Download Windows 10 Terbaru 2023 64 Bit ISO
Untuk mengunduhnya, kamu bisa menggunakan cara berikut:
- Buka situs download Windows 10 di sini
- Gulir ke bagian Create Windows 10 installation media
- Klik Download Now untuk mengunduh Media Creation Tool
- Buka program tersebut
- Baca license terms, klik Accept
- Pilih Create installation media for another PC, klik Next
- Pilih bahasa, edisi Windows 10, dan konfigurasi lainnya. Jika ingin otomatis, centang Use the recommended options for this PC
- Pilih ISO file untuk menyimpan file instalasi dengan ekstensi ISO
- Pilih USB flash drive untuk menyimpan file langsung ke flashdisk
- Klik Save
- Proses download akan berjalan
- Setelah selesai, klik Finish
Cara Instal Windows 10 Gratis di PC/Laptop
- Pasang flashdisk di PC
- Atur bahasa, mata uang, dan keyboard
- Klik Install Now
- Klik I don't have a product key
- Pilih edisi Windows 10
- Klik I accept the license terms
- Pilih Custom: Install Windows only (advanced)
- Klik Drive 0 Unnalocated Space, lalu klik New
- Buat dua partisi baru, atur ukurannya dengan rata
- Pilih Drive 0 Partition 2, klik Next
- Tunggu proses instalasi berjalan
- Jika sudah, lakukan konfigurasi sistem operasi baru. Mulai dari region, keyboard, dan lain-lain
- Selesai!