Wednesday 25th of December 2024
×

Daftar Tempat Karaoke Surabaya Paling Rekomendasi, Lengkap Lokasi dan Nomor Kontak!

Daftar Tempat Karaoke Surabaya Paling Rekomendasi, Lengkap Lokasi dan Nomor Kontak!

--

Masterpiece Signature KTV buka setiap hari dari pukul 11.00 hingga 02.00 WIB. Untuk reservasi atau informasi lebih lanjut, dapat menghubungi nomor telepon +6231-568-0988.

Royal KTV & Resto Surabaya


Tempat ini memiliki ruangan yang luas dan menyediakan berbagai menu makanan dan minuman sebagai pelengkap hiburan karaoke.

Alamatnya berada di Jalan Embong Malang No. 33-35, Gedung Go Skate Lantai 2, Surabaya, Jawa Timur, 60261. Royal KTV & Resto buka setiap hari dari pukul 12.00 hingga 01.00 WIB. Untuk reservasi, dapat menghubungi nomor telepon +6231-9924-1597 atau +6281-5530-08888.

Baca juga: Rekomendasi Tempat SPA Plus di Jakarta Pusat Tahun 2023, Ini Dia Tarif Harga dan Lokasinya

Baca juga: Cara Membandingkan 2 Bilangan yang Memiliki Nilai Tempat dan Cara Mengurutkan Bilangan

Baca juga: Daftar Tempat Spa Plus di Jakpus (Jakarta Pusat) Terbaik Tahun 2023, Mulai dari yang Biasa hingga VIP

Inul Vizta Karaoke

Tempat karaoke ini menawarkan beragam ruangan mulai dari ukuran kecil hingga besar, yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengunjung.

Inul Vizta memiliki dua lokasi di Surabaya: Jalan Adityawarman No. 55 (Surabaya Town Square) dan Sawunggaling, Kota Surabaya, Jawa Timur, 60242, buka setiap hari dari pukul 11.00 hingga 02.00 WIB. Serta Jalan Embong Malang No. 4 Kedungdoro, Kota Surabaya, Jawa Timur, 60261, buka setiap hari dari pukul 11.30 hingga 02.00 WIB.

Anang Family Karaoke

Tempat karaoke ini menawarkan kenyamanan dan harga yang terjangkau, cocok untuk kamu yang ingin berhemat.

Lokasinya berada di Jalan Raya Kedung Baruk No.96, Kota Surabaya, Jawa Timur, 60298. Anang Family Karaoke buka pada Minggu hingga Kamis, pukul 11.00 hingga 02.00 WIB, dan pada Jumat hingga Sabtu, pukul 11.00 hingga 03.00 WIB.

Demikianlah informasi yang dapat kami bagikan terkait lokasi atau daftar tempat karaoke rekomendasi di Surabaya yang bisa jadi pilihan untuk melepaskan penat. Sekian informasi dari kami, semoga bisa bemanfaat dan selamat berlibur ria.

Sumber:

UPDATE TERBARU