Thursday 2nd of January 2025
×

Cara Cek VMS (Vessel Monitoring System) Kapal, Ada 4 Cara yang Harus Kamu Tau

Cara Cek VMS (Vessel Monitoring System) Kapal, Ada 4 Cara yang Harus Kamu Tau

--

Manfaat VMS Kapal

Pengawasan dan Penegakan Hukum

VMS memungkinkan otoritas maritim dan badan pengelola sumber daya laut untuk memantau aktivitas kapal secara real-time. Hal ini membantu dalam mengidentifikasi dan mencegah potensi perikanan ilegal, tidak dilaporkan, dan tidak diatur.


Pengelolaan Sumber Daya Laut yang Berkelanjutan

Dengan memantau aktivitas kapal, VMS dapat membantu dalam menerapkan batasan dan regulasi penangkapan ikan, memastikan tidak ada overfishing (penangkapan berlebihan), serta menjaga keseimbangan ekosistem laut.

Keselamatan Maritim

VMS juga berperan dalam memantau posisi kapal secara keseluruhan, membantu mencegah tabrakan, dan memberikan reaksi cepat dalam situasi darurat.

Transparansi

Data yang dikumpulkan oleh VMS kapal adalah transparan dan dapat diakses oleh masyarakat, organisasi lingkungan, dan badan-badan terkait. Ini memastikan akuntabilitas dan memungkinkan partisipasi publik dalam pengawasan sumber daya laut.

Baca juga: Cara Edit Foto Pakai Jas Online Terbaru 2023 Paling Mudah dan Jadi dalam Hitungan Detik

Baca juga: Cara Screenshot Saldo M Banking BCA, Dapatkan Bukti Transaksi dengan Mudah dan Praktis

Baca juga: 10+ Link Script HTML Bucin Buat Pacar Terbaru 2023 dan Cara Kirimnya, Dijamin Doi Langsung Salting Parah!

Sekian ringkasan informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian semua. Semoga artikel ini bisa berguna dan bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU