Friday 24th of January 2025
×

Cara Menghias Sepeda Hias Dengan Kardus yang Simple dan Mudah, Mulai Dari Bentuk Kapal, Pesawat, hingga Tank

Cara Menghias Sepeda Hias Dengan Kardus yang Simple dan Mudah, Mulai Dari Bentuk Kapal, Pesawat, hingga Tank

--

ASCOMAXX.com - Siapa di sini yang hobi sepeda? Kamu bisa menghias sepeda dengan kreatif menggunakan akrdus. Nah, berikut ini akan kami berikan informasi mengenai cara membuat sepeda hias dari kardus yang bisa kamu jadikan inspirasi. 

Umumnya hiasan sepeda ini ramai kala Agustus. 17 Agutus adalah perayaan hari kemerdekaan Indonesia yang umumnya diwarnai dengan berbagai lomba yang menghibur dan meriah. Biasanya mba-lomba ini diadakan mulai tingkat RT hingga setiap jenjang sampai ke pusat. 


Baca juga: Inspirasi Desain Sepeda Hias Simple Tapi Bagus yang Bikin Lawan Iri Untuk Lomba 17 Agustusan

Baca juga: Download Gambar Sepeda Hias Unik dan Menarik Untuk Inspirasi Desain Lomba 17 Agustusan, Rayakan Kemerdekaan dengan Meriah!

Baca juga: Rekomendasi Desain Sepeda Hias Unik dan Menarik Untuk Acara 17 Agustus, Dijamin Juri Langsung Terkesima!

Lomba sepeda hias ini menjadi salah satu lomba paling menarik dalam peringatan HUT RI. Lomba ini mampu meningkatkan kedekatan orang tua dan anak ketika mereka menghias sepeda yang akan dilombakan.

Untuk kamu yang sedang mencari inspirasi cara menghias sepeda lomba 17 Agustus untuk anak laki-laki maupun perempuan, berikut ini cara menghias sepeda yang bisa kamu ikuti!

Sumber:

UPDATE TERBARU