Tuesday 28th of January 2025
×

Spoiler Manhwa Wind Breaker Chapter 458 Nyaris Jadi Pemenang Balapan, Mahoon Dihancurkan Kompetitor

Spoiler Manhwa Wind Breaker Chapter 458 Nyaris Jadi Pemenang Balapan, Mahoon Dihancurkan Kompetitor

--

Sinopsis Manhwa Wind Breaker

Secara garis besar manhwa 'Wind Breaker' mengisahkan tentang karakter utama, Ja Hyun, seorang ketua OSIS yang cerdas. Tidak seperti kebanyakan anak pintar, Ja Hyun bukanlah seorang kutu buku dan tidak akur. Hobinya sebenarnya adalah bersepeda.

Selain berprestasi di sekolah, Ja Hyun memiliki keterampilan bersepeda di atas rata-rata hingga bergabung dengan klub bersepeda sekolah, Kru Hummingbird. Ja Hyun tidak hanya memanfaatkan hobinya sebagai rehat dari studinya, Ja Hyun juga sukses membawa timnya meraih kemenangan di kompetisi bersepeda legal maupun ilegal.


Ja Hyun yang sedang mengejar hobinya tiba-tiba dihantui misteri kematian pamannya. Bisakah Jahyun bersinar sebagai pengendara sepeda dan memecahkan misteri kematian pamannya. Begini selengkapnya. 

Baca juga: Link Baca Manhwa Wild Eyes Bahasa Indonesia Full Chapter, Sebuah Cerita Pangeran Kesepian dan Seorang Pelayan yang Cantik

Baca juga: Tamat! Baca Manhwa Wild Eyes Chapter 83 Bahasa Indonesia, Akankah Kisah Pasangan Eun Woo dan Lee Hyun Dilanjut Ke Season 2?

Baca juga: Baca Komik The Second Marriage (The Remarried Empress) Chapter 145 Bahasa Indonesia, Rasta Selalu Merasa Menderita

Spoiler Manhwa Wind Breaker Chapter 458

Sebelumnya kita akan diajak untuk mengikuti kisah Jo Mahoon yang merupakan paman dari Jay. Kisahnya bermula ketika Mahoon duduk di bangku SMA bersama sang sahabat. Namun ia malah mendapati Kazuma, menerima sogokan untuk memenangkan lomba dari pihak tak dikenal.

Namun tak berhenti di situ, Kazuma yang baru saja melihat karier Mahoon melonjak naik mendadak dapat tawaran dari sponsornya untuk menghacurkan karier si sahabat dengan kasus doping. dari sinilah awal mula kehancuran Mahoon dimulai.

Pada chapter kali ini Kazuma kecewa berat dengan Mahoon yang memenangkan balapan karena doping. Meski itu fitnah, nyatanya ini menghancurkan karier Mahoon dan menjadi awal balas dendam Jay!

Sekian update mengenai Spoiler Komik Wind Breaker Chapter 458 yang dapat kami bagikan khusus buat kamu kali ini. Selamat membaca kisah serunya ya.

Sumber:

UPDATE TERBARU