Saturday 23rd of November 2024
×

Cara Pasang Sorotan di IG Tanpa Membuat Story, Gampang! Bisa Langsung Posting Tanpa Ketauan

Cara Pasang Sorotan di IG Tanpa Membuat Story, Gampang! Bisa Langsung Posting Tanpa Ketauan

--

ASCOMAXX.com –  Instagram story adalah cara cepat dan mudah untuk berbagi momen dan pengalaman. Teks Instagram story sendiri dilengkapi musik, stiker, dan GIF untuk menghidupkan kisah penggunanya. Fitur ini memungkinkan setiap pengguna mengunggah foto dan video singkat yang hanya bertahan selama 24 jam saja.

Ketika kamu mengunggah Instagram Story, maka akan muncul pada home feeds pengguna yang mengikuti. Banyak fitur Instagram Story yang ditawarkan dan selalu menjadi sebuah tren kekinian. Sebelum masuk kepada topik cara membuat Instagram Story yang menarik alangkah lebih baiknya untuk mengetahui fitur Instagram Story ini lebih lanjut.


Lalu bagaimana Cara Pasang Sorotan di IG Tanpa Membuat Story? kini akan kami berikan tutorialnya disini. Jadi simak caranya berikut ini ya.

Baca juga: Perbandingan STB Matrix Burger VS Matrix Apple, Manakah yang Paling Direkomendasikan?

Baca juga: Link Download Higgs Domino 1.85 APK 2023, Tersedia Versi H1P1 dan H1P4 yang Banyak Jackpotnya!

Baca juga: Harga HP Itel S23 di Indonesia Tahun 2023, Mulai Sejutaan Aja Sudah Dapat Kamera 50 MP dan Baterai 5000 mAh

Seperti yang kita tahu, Instagram story hanya mampu bertahan selama 24 jam, dan setelah itu akan masuk ke dalam arsip akun kita. Namun, melihat antusias para penggunanya, Instagram mengeluarkan fitur sorotan IG atau high light. 

Sorotan IG memungkinkan para penggunanya untuk mengelompokan IG story yang pernah dibuat dalam beberapa kategori. Instagram story yang pernah diunggah bisa kembali disaksikan oleh para followers atau pengunjung profil akun Instagram bisnis kamu.

Sumber:

UPDATE TERBARU