Monday 20th of January 2025
×

Magang Magenta BUMN 2023 Sudah Dibuka, Akan Ada 4 Program Untuk Pelajar Hingga Fresh Graduate

Magang Magenta BUMN 2023 Sudah Dibuka, Akan Ada 4 Program Untuk Pelajar Hingga Fresh Graduate

--

Magang Magenta BUMN 2023 Sudah Dibuka

“MAGENTA BUMN merupakan program magang terpadu bagi mahasiswa dan fresh graduate agar dapat mengaktualisasikan ilmu yang telah diperoleh di dunia perkuliahan serta merasakan langsung pengalaman bekerja di BUMN dengan budaya kerja AKHLAK yang profesional," tulis akun Instagram @fhci.bumn, dikutip Selasa (17/1).

Melalui unggahan FHCI BUMN, Erick Thohir mengatakan bahwa program magang MAGENTA ini adalah upaya kementeriannya membuka ruang bagi generasi muda untuk mempersiapkan diri menghadapi tantangan pembangunan ke depan.

4 Program Magang Magenta BUMN 2023


1. Magang umum

Diperuntukkan untuk siswa SMA, mahasiswa aktif, dan juga fresh graduate dengan durasi dari 1-12 bulan

2. Magang santri

Ditujukan untuk para santri berstatus aktif dengan syarat minimal semester 5 untuk program diploma dan minimal semester 7 untuk S1 dari universitas Islam atau pesantren setingkat

3. Magang Merdeka BUMN

Merupakan kolaborasi antara Kementerian BUMN dengan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek).

Baca juga: Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri: Tentang, Program Studi, Jadwal Pendaftaran 2023, dan Biaya Kuliah

Baca juga: Berkaca Pada Tragedi Kanjuruhan, Presiden FIFA berjanji untuk mendukung Indonesia dalam program perbaikan keamanan stadion

Sumber:

UPDATE TERBARU