Thursday 26th of December 2024
×

Bocoran Drama The Real Has Come! Episode 41 dan Jadwal Tayangnya, Musuhan Dengan Mantan Suami Yeon Do Keteteran Urus Anak

Bocoran Drama The Real Has Come! Episode 41 dan Jadwal Tayangnya, Musuhan Dengan Mantan Suami Yeon Do Keteteran Urus Anak

--

Sinopsis Drama Korea The Real Has Come! (2023)

Secara garis besar, drama Korea The Real Has Come! (2023) menceritakan kisah tentang Oh Yeon Doo, instruktur bahasa Korea yang memberikan kuliah online – dan telah menjadi selebritas internet.

Di sisi lain, ada Gong Tae Kyung, seorang dokter kandungan dan ginekolog berbakat dari keluarga bergengsi yang berspesialisasi dalam perawatan infertilitas.


Tae Kyung tidak punya niat untuk menikah. Keduanya bahagia dengan hidup mereka, dan berpikir mereka sukses. Sampai Oh Yeon Doo mengetahui bahwa dia hamil!

Baca juga: Spoiler Manhwa Addicted To My Stepmom Chapter 9, Waduh! Kyungah Malah Ketagihan

Baca juga: Baca Manhwa Addicted To My Stepmom Chapter 9 Bahasa Indonesia, Jiwon Kuasai Pikiran Kyungah

Baca juga: Link Download Contoh Surat Penjanjian Klinik dengan Apotek Fomat Word Gratis dan Langsung Bisa Diedit Sendiri

Spoiler Drama Korea The Real Has Come! (2023) Episode 41

Sebelumnya Yeon Do dan Tae Kyung di satu sisi harus tetap bersama namun di sisi lain tak ada yang bisa dipertahankan. Sementara itu Jun Ho terus-menerus memeras dirinya karena kekayaan ayahnya. Padahal keluarganya sudah tak mau lagi mendukungnya.

Di sini In Sok menanyakan Yeon Do terkait pilihan apakah dia dapat menerima sang bayi jika mengembalikan bayinya pada ayah kandungnya, Jun Ho. Belum lagi Bong Nim sekarang memihak mereka, sementara In Sok sulit untuk diyakinkan.

Meski begitu, dia sudah menyukai bayi Yeon Do sejak pertama kali melihatnya karena sangat ingin bertemu dengan cucunya. Tetapi, dia diam-diam menemui Ha Neul. Perlahan, Ha Neul menarik sebagian besar anggota keluarganya ke pihak orang tuanya. Apakah Yeon Do akan mendapatkan kembali semua haknya? 

Pastikan kamu pasang alarm biar tak ketinggalan kisah serunya! Sekian informasi mengenai spoiler drama Korea The Real Has Come! (2023) episode 41yang dapat kami sampaikan. Semoga bisa menghibur hari-harimu!

Sumber:

UPDATE TERBARU