Racikan Timnas Indonesia eFootball 2023 Paling Jitu, Sekuad Terbaik Bikin Lawan K.O!
--
Racikan Timnas Indonesia eFootball 2023
Berikut formasi unik yang bisa kalian terapkan pada tim-mu di game eFootball 2023, antara lain:
Penyerang: Irfan Jaya (RWF), Dimas Drajad (CF)
Gelandang: Marc Klok (DMF), Ricky Kambuaya (CMF), Rachmat Irianto (DMF), Stefano Lilipaly (AMF), Saddil Ramdani (LMF), Witan Sulaeman (RMF), Muhammad Rafli (AMF), Syahrian Abimanyu (CMF), Marselino Ferdinan (AMF), Terence Puhiri (RMF).
Bek: Fachruddin Aryanto (CB), Rizky Ridho (CB), Alfeandra Dewanga (CB), Asnawi Bahar (RB), Edo Febriansah (LB), Elkan Baggott (CB), Koo Ari (RB), Pratama Arhan (LB).
Kiper: Nadeo Argawinata, Syahrul Fadil, Adi Satryo.
Pelatih: Gong Inhyeok (Shin Tae-Yong) dengan team playstyle quick counter.
Baca juga: Racikan Martin Odegaard di eFootball 2023, Begini Statistik Lengkap dari Pemainnya
Baca juga: Download eFootball 2023 v2.3.0 Patch Notes, Mampu Atasi Bug Error dalam Hitungan Detik
Baca juga: Formasi 4213 Spesial eFootball 2023, Unik dan Langka! Begini Cara Mainnya Agar Bisa Menang
Nah, itu dia sekilas informasi yang dapat kami sampaikan pada artikel kali ini mengenai racikan timnas Indonesia eFootball 2023. Semoga artikel kali ini dapat bermanfaat.