Friday 15th of November 2024
×

Contoh Laporan Prakerin PKL SMK PDF DOC Berbagai Jurusan

Contoh Laporan Prakerin PKL SMK PDF DOC Berbagai Jurusan

--

ASCOMAXX.com - Terkadang para siswa SMK merasa bingung saat harus menyusun laporan prakerin pertama kali. Lewat artikel berikut ini akan membagikan beberapa contoh laporan PKL yang benar untuk berbagai jurusan dengan format PDF dan DOC yang bisa langsung kalian download.

Praktek Kerja Industri (Prakerin) merupakan kegiatan pendidikan, pelatihan, dan pembelajaran yang dijalankan dalam lingkungan usaha atau industri yang relevan dengan kompetensi siswa sesuai dengan bidang studinya.


Baca juga: Cara Mengatasi Siaran TV One yang Diacak, Tinggal Lakukan 3 Langkah Ini Dijamin Works

Baca juga: Perbedaan RX King dan RX Spesial yang Paling Mencolok, Lebih Baik Pilih Mana?

Baca juga: Cara Membuat Laporan Prakerin yang Benar Untuk Praktek di Perkantoran dan Pabrik

Dari definisi di atas, tujuan utama Prakerin adalah meningkatkan kemampuan siswa. Prakerin, singkatan dari Praktek Kerja Industri, merupakan usaha sekolah untuk melibatkan siswa, terutama di tingkat SMK (Sekolah Menengah Kejuruan), dalam kegiatan yang dilaksanakan di dunia industri sebagai bagian dari pendidikan mereka.

Pelaksaan prakerin ini dilakukan dengan prosedur tertentu. Tujuan prakerin untuk siswa yakni, ketika magang di suatu tempat kerja yakni baik dunia usaha maupun di dunia industri setidaknya sudah memiliki kemampuan dasar sesuai bidang yang digelutinya.

Sumber:

UPDATE TERBARU