Sunday 24th of November 2024
×

Daftar Kegiatan Pondok Pesantren Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo Sehari-hari, Mulai Sholat Tahajjud hingga Barzanji

Daftar Kegiatan Pondok Pesantren Salafiyah Syafi'iyah Sukorejo Sehari-hari, Mulai Sholat Tahajjud hingga Barzanji

--

3. Mengaji Al-Qur’an

Dilaksanakan pada Pagi hari setelah shalat subuh dan shalat maghrib di kamar masing-masing dipimpin oleh ketua kamar.


4. Pembacaan Nadham

Kegiatan ini dilaksanakan di masing-masing kelas sesuai dengan tingkat pendidikan di bawah pengawasan pengelola lembaga pendidikan.

5. Pengajian Kitab Kuning

Pengajian kitab kuning secara bandongan dilaksanakan setelah Dhuhur, Maghrib dan Isya’. Pengajian ini diikuti oleh santri yang mampu membaca al-Qur’an.

6. Jam Muthala’ah

Jam belajar atau muthala’ah dilaksanakan pada jam 20.00 hingga 22.00 WIB.

7. Kegiatan al-Barqi

Kegiatan ini diperuntukkan bagi santri yang masih belum lancar membaca al-Qur’an

8. Shalat Qiyamul Lail

Shalat ini dilaksanakan oleh santri berdasarkan daerah kamar pada jam 11.

9. Pembacaan Burdah Keliling

Kegiatan ini dilaksanakan setelah kegiatan qiyamul lain, yang ikuti oleh santri yang bertugas didasarkan daerah kamar.

Baca juga: Sistem Pendidikan Pondok Pesantren Darul Muttaqien Bogor Untuk Semua Jenjang

Baca juga: Pondok Pesantren Darul Muttaqien Bogor: Profil, Alamat, dan Jenjang Pendidikan Perguruan

Baca juga: Biaya Pendidikan Pondok Pesantren Husnul Khotimah Kuningan Tahun Ajaran 2023/2024 Untuk Santri Putra dan Putri

Sumber:

UPDATE TERBARU