Saturday 23rd of November 2024
×

Penyebab dan Gejala Ayam Ngorok dan Pilek, Cek Peliharaanmu Sekarang Juga Jika Terdapat Tanda Tanda Ini!

Penyebab dan Gejala Ayam Ngorok dan Pilek, Cek Peliharaanmu Sekarang Juga Jika Terdapat Tanda Tanda Ini!

--

ASCOMAXX.com –  Serangan penyakit ayam sering kali menjadi salah satu penyebab kegagalan panen ayam. Mengantisipasi serangan penyakit ayam diperlukan perlakuan dan pengetahuan yang tepat. Inilah yang perlu diketahui mengenai jenis penyakit ayam dan langkah mengatasinya secara tepat.

Untuk itu akan kami bahas mengenai Penyebab dan Gejala Ayam Ngorok dan Pilek, Cek Peliharaanmu Sekarang Juga Jika Terdapat Tanda Tanda Ini! yang akan kami sampaikan di bawah ini.


Baca juga: Urutan Pemakaian Skincare Hanasui Flawless Glow yang Benar dan Tepat, Para Cewek Wajib Banget Tau!

Baca juga: Hati-hati! Ini Dia Efek Samping Yakult Jika Dikonsumsi Secara Berlebihan, Bisa Jadi Gangguan Pencernaan

Baca juga: Daftar Harga Fufang Terbaru Tahun 2023 di Apotek Terdekat, Jadi Merk Obat Tradisonal China yang Masih Eksis Puluhan Tahun

Peternak ayam pasti pernah mengalami beberapa gangguan penyakit pada ayam peliharaannya. Salah satu penyakit yang dapat menjangkit ayam adalah ‘ngorok’. Penyakit ngorok atau Chcronic Respiratory Disease (CRD) dikenal juga sebagai penyakit flu dan pilek pada ayam.

Penyakit ini menyerang sistem pernapasan ayam yang disebabkan bakteri sehingga menimbulkan suara ketika ayam bernapas. Saat ayam bernapas, udara masuk melalui rongga hidung dan bulu getar (silia) yang ada pada rongga hidung akan menyaring partikel debu atau bibit penyakit yang ikut tercampur dan terbawa dalam udara.

Penyebab Ayam Ngorok dan Pilek

Sumber:

UPDATE TERBARU