Friday 15th of November 2024
×

Syarat dan Tata Cara Membuat Surat Keterangan Sakit di Puskesmas

Syarat dan Tata Cara Membuat Surat Keterangan Sakit di Puskesmas

--

ASCOMAXX.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai cara mencari surat keterangan sakit di puskesmas yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Surat keterangan adalah sebuah surat yang dibuat untuk memberikan keterangan tentang kesanggupan untuk melakukan suatu kegiatan atau pekerjaan. Surat ini juga bisa digunakan untuk memberitahu bahwa seseorang atau suatu kelompok pernah melakukan suatu kegiatan atau sebaliknya.


Baca juga: Contoh Not Angka Lagu Rohani Mudah, Buat Pemula yang Baru Belajar Boleh Cobain!

Baca juga: Pengertian Idgham Mutamatsilain, Hukum Bacaan, Serta Contohnya

Baca juga: Contoh Surat Pengantar Nikah dari Kelurahan yang Baik dan Benar

Untuk format penulisannya sendiri adalah sebagai berikut:

1. Kop Surat atau Kepala Surat Instansi

Surat ini dikeluarkan dan diterbitkan secara resmi oleh organisasi atau perusahaan. Dengan demikian, harus dibubuhkan kop surat di bagian atasnya.

2. Nama dan Nomor Surat

Dalam penulisan surat keterangan, perusahaan akan menyertakan nama dan nomor surat.

3. Identitas Diri

Identitas diri dicantumkan di dua bagian surat, yaitu identitas diri yang menerangkan dan juga identitas diri yang diterangkan. Umumnya, bagian ini memuat beberapa hal, seperti nama lengkap, alamat, jabatan, nomor induk, dan lainnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU