Download Kumpulan Soal Program Linear Matematika, Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasannya
--
Pembahasan:
Dalam mengerjakan soal cerita seperti ini, Kita dapat melakukan pemisalan pada truk dan colt. Kita anggap truk sebagai fungsi x dan colt sebagai fungsi y. Selain itu, banyak karung yang di tampung adalah 300 karung dengan masing-masing per truk mampu menampung 15 karung dan colt 10 karung. Sehingga kita bisa menuliskan model matematikanya seperti di bawah ini.
Fungsi banyak karung = 15x + 10y = 300
Fungsi banyak karung = 3x + 2y = 60
Fungsi kuantitas = x + y = 30
Sehingga model matematika soal tersebut adalah F(kuantitas): x + y = 30 dan F(banyak karung): 3x + 2y = 60.
Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Sunda Kelas 3 Halaman 40 41 Lengkap Dengan Pembahasannya
Baca juga: Contoh Soal Materi Siklus Air Disertai Jawaban dan Pembahasan Lengkapnya
Demikian ringkasan informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian semua. Semoga bermanfaat dan mempermudah dalam belajar matematika khususnya program linear.