Tuesday 19th of November 2024
×

Cara Tes Sifilis di Puskesmas Terdekat, Tak Perlu Takut: Segera Obati Gejalanya Sedari Dini

Cara Tes Sifilis di Puskesmas Terdekat, Tak Perlu Takut: Segera Obati Gejalanya Sedari Dini

--

ASCOMAXX.com - Berikut kami sampaikan informasi mengenai cara tes sifilis di puskesmas yang tak boleh kamu lewatkan. Jika kamu termasuk orang yang membutuhkannya, maka kamu tak boleh melewatkan artikel ini.

Tubuh yang sehat akan membantu kita untuk beraktivitas dan melakukan tugas sehari-hari. Jadi jika kamu mengalami gangguan kesehatan, segeralah cari pengobatan terdekat agar segera mendapat penanganan.


Pernahkah kamu mendengar tentang sifilis? Jika belum berikut ini akan kami berikan informasinya melalui artikel ini buat kamu, Jadi simak hingga usai, ya!

Baca juga: Contoh Surat Keterangan Tidak Hamil dari Puskesmas Untuk Keperluan Pra Nikah Hingga Melamar Kerja

Baca juga: Contoh Surat Keterangan Hamil dari Bidan di Puskesmas yang Baik dan Benar

Baca juga: Biaya Membuat Surat Keterangan Hamil dari Bidan di Puskesmas, Untuk Menjelaskan Kondisi Ibu dan Anak

Diketahui kini puskesmas telah membuka layanan pemeriksaan penyakit menular seksual. Pada tingkat puskesmas, tes sifilis di puskesmas biasanya menggunakan dua cara, yaitu berdasarkan sindrom dan tes serologi.

Tes Sifilis di Puskesmas

Tes serologi yang digunakan yaitu nontreponemal dan treponemal. Guna melakukan screening awal, pihak puskesmas akan menggunakan tes nontreponemal karena harganya jauh lebih murah dan hasilnya dapat digunakan untuk mendeteksi infeksi dan reinfeksi yang bersifat aktif, serta memantau keberhasilan terapi.

Sumber:

UPDATE TERBARU