Tuesday 24th of December 2024
×

Daftar Sepeda Polygon Terbaik Harga 1 Jutaan Lengkap Dengan Spesifikasinya, Hidup Sehat Makin Murah dan Mudah

Daftar Sepeda Polygon Terbaik Harga 1 Jutaan Lengkap Dengan Spesifikasinya, Hidup Sehat Makin Murah dan Mudah

--

ASCOMAXX.com – Dalam pembahasan berikut ini kami akan menyajikan informasi terkait dengan sepeda polygon harga 1 jutaan. Kamu juga bisa mengetahui keuntungan dan kerugiannya.

Seperti yang kita ketahui, bersepeda masih menjadi salah satu pilihan aktivitas di luar rumah yang menyenangkan untuk dilakukan. Supaya pengalaman bersepeda makin seru, jangan lupa ajak si kecil, adik, anak atau saudara atau orang-orang terdekat.


Seiring dengan kemajuan jaman dan perkembangan teknologi, kini bersepeda menjadi salah satu solusi untuk bepergian ke sana kemari. Perlu kamu ketahui juga, bahwa sepeda memiliki berbagai macam jenis dan merek, di mana merek United, Polygon, Viva Cycle, Brompton hingga Genio, menjadi merk yang mendominasi pasar lokal dan dunia.

Baca juga: Download Gambar Sepeda Hias Unik dan Menarik Untuk Inspirasi Desain Lomba 17 Agustusan, Rayakan Kemerdekaan dengan Meriah!

Baca juga: Inspirasi Desain Sepeda Hias Simple Tapi Bagus yang Bikin Lawan Iri Untuk Lomba 17 Agustusan

Baca juga: 7 Inspirasi Membuat Sepeda Hias Dari Kardus yang Kreatif Namun Tetap Simple, Cocok Buat 17 Agustusan

Polygon sudah jadi merek sepeda yang banyak digunakan di Indonesia. Merek ini dimiliki oleh PT Insera Sena yang pertama kali dibuat di tahun 1989 di Sidoarjo, Jawa Timur. Karena kesuksesannya, sekarang proses produksi sepeda Polygon nggak hanya dilakukan di Sidoarjo saja, melainkan di beberapa kota lain di Indonesia.

Polygon membuat sepeda yang ringan dan aman untuk rider muda. Semuanya masuk dalam seri Polygon Youth yang didesain dengan geometri dan ukuran rider yang lebih kecil dengan parts atau komponen yang berkualitas tinggi.

Cara Memilih Sepeda 

  • Pertama, pilihlah sepeda yang dilengkapi dengan rem cakram hidrolik

  • Perhatikan material sepeda, di mana frame atau rangka sepedanya harus kokoh seperti menggunakan bahan alloy

  • Cek bagian shok depan, pastikan menggunakan tabung

  • Bobot sepeda tidak berat alias memiliki bobot ringan

  • Dilengkapi shok suspensi pada bagian frame (sesuai harga)

Sumber:

UPDATE TERBARU