Saturday 23rd of November 2024
×

Cara Cek Kurs Mata Uang Asing yang Mudah dan Praktis, Bisa Manual dan Lewat Aplikasi

Cara Cek Kurs Mata Uang Asing yang Mudah dan Praktis, Bisa Manual dan Lewat Aplikasi

--

Bagaimana kita bisa mendapatkan informasi tentang nilai tukar? Ada banyak cara atau media yang memberikan informasi mengenai kurs mata uang asing, berikut tiga cara untuk mengetahui kurs dengan mudah.

1. Menggunakan Mesin Pencari


Misalkan kamu ingin mengetahui kurs dollar amerika hari ini, buka saja browser chrome atau yang lainnya dan kunjungi mesin pencari google, ketikan kata kunci kurs dollar amerika hari ini, maka secara otomatis akan muncul di halaman pertama mesin pencari ketika kita melakukan pencarian.

2. Mengunjungi Web Resmi Bank

Kamu juga dapat mengunjungi website bank nasional yang juga akan memberikan update kurs dolar atau mata uang asing lainnya pada hari kamu mengunjungi website tersebut. Misalnya pada website Bank Mega di www.bankmega.co.id dan klikbca.com

Baca juga: Jumlah Pemain Rounders Masing-Masing Regu Adalah? Berikut Penjelasan dan Teknik Dasarnya

Baca juga: Jumlah Pemain Bola Kasti Masing-Masing Tim Sebanyak Berapa Orang?

Baca juga: Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Jawa Timur: Sejarah, Fakultas dan Jurusan, Serta Informasi Pendaftaran 2023

3. Melalui aplikasi Currency App

Kamu bisa mengecek nilai tukar menggunakan aplikasi bernama Currency App. Aplikasi pengubah mata uang ini mendukung lebih dari 180 mata uang dunia dan secara otomatis diperbarui dengan nilai tukar terbaru setiap menitnya. Dengan aplikasi ini kamu dapat mengecek kurs kapanpun dan dimanapun dari langsung dari gadget smartphone!

Nah itulah tadi informasi selengkapnya, dengan menggunakan salah satu dari ketiga cara alternatif tersebut di atas, kita akan lebih mudah ketika ingin mengetahui kurs mata uang asing secara up-to-date. Sesuaikan saja dengan kebutuhan dan mana yang dianggap paling mudah. Semoga bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU