Wednesday 25th of December 2024
×

Sinopsis Drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023), Adaptasi Manga Misteri Populer Karya Sanbe Kei

Sinopsis Drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023), Adaptasi Manga Misteri Populer Karya Sanbe Kei

--

Deskripsi Drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023)

Drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023) merupakan salah satu drama Jepang dengan genre misteri dan school life. Serial ini berjudul asli yaitu 夢で見たあの子のために atau For the Kid I Saw in My Dreams.

Baca juga: Link Nonton The Chelsea Detective Season 1-2 Sub Indo Full Episode GRATIS: Serial Misteri Kriminal di London


Baca juga: Nonton Serial Ohsama Sentai King-Ohger Episode 26 Sub Indo Kelahiran Sebuah Kerajaan Baru yang Mengejutkan

Baca juga: Sinopsis Serial CinLock: Love, Camera, Action! (2023), Tissa Biani Bersemangat Jadi Produser Film

Serial drama ini sendiri diadaptasi dari manga berjudul sama karya penulis Sanbe Kei. Untuk penayangannya sendiri dijadwalkan mulai tanggal 29 Agustus 2023 dengan total 10 episode.

Daftar Pemeran Drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023)

Untuk menambah informasi, berikut ini adalah daftar pemeran dari drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023):

  • Itagaki Mizuki sebagai Nakajo Senri | Yuki Kazuto
  • Sakurai Hinako sebagai Kotokawa Enan
  • Nomura Shuhei sebagai Wakazono Masayasu
  • Totsugi Shigeyuki sebagai Yuki Yuji
  • Asaka Kodai sebagai Kato Masamune
  • Fujiwara Itsuki sebagai Sejima Akira

Sinopsis Drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023)

Secara garis besar, drama Jepang Yume de Mita Ano Ko no Tame ni (2023) menceritakan kisah tentang 13 tahun yang lalu, orang tua Nakajou Senri dibunuh secara brutal dan kakak kembarnya Kazuto dibawa pergi oleh seorang pria dengan bekas luka 'api' di lengannya.

Sumber:

UPDATE TERBARU