Saturday 16th of November 2024
×

Gambar Bagan Pertandingan Sepak Bola 8 Tim dengan Sistem Gugur yang Sistematis

Gambar Bagan Pertandingan Sepak Bola 8 Tim dengan Sistem Gugur yang Sistematis

--

ASCOMAXX.com – Berikut ini adalah rekomendasi cara membuat bagan pertandingan sepak bola 8 tim yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Bagan adalah gambaran hubungan dan kedudukan antar unsur untuk menerangkan sesuatu yang berbentuk kotak/bulat & garis. Kedudukan antar-unsur ditunjukkan dengan garis instruksi dan garis koordinasi.


Baca juga: Jadwal Tayang & Link Nonton Serial Kamen Rider Gotchard Episode 1 Sub Indo Full HD 1080p Gratis

Baca juga: Nonton Drama My Everlasting Bride (2023) Episode 1 2 3 4 Sub Indo : Balas Dendam Sama Pengusaha Kaya

Baca juga: Baca Manhwa The Dragon King's Bride Chapter 39 Bahasa Indonesia Hakkan Ngamuk Usai Terima Surat Dari Wanita Brion

Garis instruksi ditunjukkan dengan garis lurus, bisa dengan horizontal maupun vertikal. Garis instruksi ini menunjukkan tanggung jawab atau membawahi. Garis koordinasi ditunjukkan dengan garis putus-putus. Maksud garis putus-putus ini adalah kesejajaran.

Tentang Bagan Pertandingan

Bagan pertandingan merupakan urutan atau jadwal yang mengatur kapan dan tim mana yang akan bertanding. Bagan pertandingan dapat digunakan dalam berbagai olahraga, seperti tenis, sepak bola, dan bola basket.

Tak hanya itu, bagan pertandingan ini menyediakan cara untuk mengatur pertandingan antar tim, memungkinkan kompetisi yang adil dan setara.

Sumber:

UPDATE TERBARU