Friday 24th of January 2025
×

Kumpulan Inspirasi Patung Dari Sabun Yang Simple dan Mudah Ada Bentuk Kura-kura, Nanas, Daun, Ikan

Kumpulan Inspirasi Patung Dari Sabun Yang Simple dan Mudah Ada Bentuk Kura-kura, Nanas, Daun, Ikan

--

Cara Membuat Patung Dari Sabun Paling Mudah

  • Ukir Bentuk Awal

Ukir tema atau gambar yang kamu pilih dengan menggunakan tusuk gigi atau tusuk sate lalu mulailah dengan mengikis permukaan sabun satu persatu. Awali dari bagian luar dan sedikit demi sedikit menuju ke garis ukiran bentuk awal. 

  • Kikis Bagian yang Tidak Perlukan

Setelah hampir semua bagian terkikis dan mulai terbentuk gambar yang kamu mau, mulai lah rapikan bagian satu-persatu. 

  • Rapikan Semua Bagian

Merapikan semua bagian yang belum halus, maupun bagian-bagian yang dirasa masih belum layak dan finishing akhir dengan menggunakan tusuk gigi atau pisau ukir untuk membentuk detail dari bentuk.

Baca juga: Daerah di Jawa Tengah yang Terkenal dengan Kerajinan Ukiran Adalah?

Baca juga: Kumpulan Contoh DIY Papan Nama Dari Karton yang Kreatif dan Menarik Untuk Kerajinan di Sekolah

Baca juga: Daftar Lagu Dangdut Duet Karaoke Genre Romantis, Pakai List Musik Berikut Untuk Duet dengan Ayang!

Kumpulan Inspirasi Patung Dari Sabun Yang Simple

Inspirasi Patung Dari Sabun 1

Sumber:

UPDATE TERBARU